Nah salah satu cara untuk mencegah dan mengatasinya adalah dengan mengkonsumsi makanan yang mengandung Vitamin A dan B5. Kedua vitamin ini, bisa kamu dapatkan dari buah kurma.
Jadi jika kamu rutin mengkonsumsinya, maka secara tidak langsung dapat mencegah dan mengatasi munculnya kulit yang kusam dan tidak cerah.
3. Membersihkan dan mencerahkan kulit
Manfaat kurma untuk kecantikan kulit dan wajah yang selanjutnya adalah untuk membuat kulit dan wajah menjadi lebih bersih dan cerah.
Hal ini didukung karena adanya kandungan Zat Asam Pantotenat yang memang dapat memperbaiki kondisi kulit dari bagian yang terdalam, dan juga dapat membuat kulit menjadi lebih bersinar dan cerah.
BACA JUGA:4 Sunscreen untuk Kulit Berjerawat dan Kusam, Efektif Bikin Kulit Mulus dan Bersih Bebas Flek Hitam
4. Melembapkan kulit
Kulit yang lembap memang menjadi salah satu tanda bahwa, kulit tersebut sehat dan terhidrasi dengan baik.
Nah manfaat ini bisa kamu dapatkan dari konsumsi buah kurma. Sebab di dalam buah kurma terdapat beberapa kandungan vitamin, yaitu Vitamin A, C dan E.
Beberapa kandungan vitamin ini mampu untuk meregenerasi sel-sel kulit mati, dan menggantikannya dengan kulit yang jauh lebih kenyal, sehat dan lembap pastinya.
5. Membuat kulit lebih elastis
Kandungan vitamin C dan D yang terdapat pada buah kurma ternyata juga dapat menjaga keelastisan kulit , sehingga membuatnya lebih kenyal dan kencang seperti usia yang lebih muda.
BACA JUGA:5 Buah Kolagen untuk Awet Muda dan Glowing, Konsumsi Setiap hari Bantu Bikin Kulit Putih dan Kencang
6. Memperbaiki tekstur kulit