Mau Tahu Rekomendasi Hp Gaming Paling Laris dari Berbagai Merek? Cek Daftar Pilihan Hp serta Harganya Di Sini!

Kamis 28-03-2024,11:00 WIB
Reporter : Diah Ayu Setiyawati
Editor : Dony Widyo

Selain itu, pada sisi kamera utama sudah didukung lensa OIS yang dapat merekam video dengan stabil dan NFC untuk kemudahan transaksi non tunai.

Sebagai hp gaming paling laris,Vivo IQOO Z7 5G dijual dengan harga online Rp 3,8 jutaan untuk variasi 8/128GB dan Rp 4,5 jutaan untuk 12/256GB.

BACA JUGA:Cari Rekomendasi Hp Murah Terbaru Rilisan 2024? Cek Daftar Hp Android Layar Dynamic Island Harga 1 Jutaan Aja!

BACA JUGA:Inilah 4 Rekomendasi Hp Terbaik 1 Jutaan Punya Layar Lebar Baterai Besar Hingga Dibekali NFC, Layak Dibeli!

4. Samsung A34 5G

Berikutnya rekomendasi hp gaming paling laris yang terakhir adalah Samsung A34 5G. Hadir dengan spesifikasi khas Samsung yang dapat mendukung aktivitas gaming. 

Performanya yang kencang berkat dukungan chipset Mediatek Dimensity 1080 dengan fabrikasi 6 nm yang dipasangkan bersama RAM 8G dan penyimpanan internal 128/256GB. 

Dibekali tiga buah kamera dengan konfigurasi 48MP+8MP+5MP serta kamera depan 13MP. Kameranya dapat memenuhi kebutuhan foto dan video. 

Sistem operasi yang digunakan berbasis Android 13 yang didukung daya baterai 5000 mAh serta diperkuat pengisian super cepat 25W.  

BACA JUGA:Inilah 4 Rekomendasi Hp Chipset Snapdragon 8 Gen 3 Punya Fabrikasi 4nm dan Skor AnTuTu Tinggi Performa Kencang

BACA JUGA:Cari Rekomendasi Hp Kamera Terbaik dan Termurah? Inilah 4 Hp 2 Jutaan dengan OIS Rekam Video Jadi Stabi!

Pengguna juga dapat menambah memori RAM hingga 8GB dan memperluas memori internal hingga 1TB melalui microSD. 

Handphone ini sudah dibekali berbagai fitur seperti NFC, gyroscope hardware dan penggunaan speaker stereo,  rating IP67  serta kamera utama didukung OIS.

Itulah 4  rekomendasi hp gaming paling laris dari berbagai merek dengan harga mulai 2 jutaan. Namun harga dapat berubah sewaktu-waktu. Semoga informasi di atas dapat bermanfaat. (*)

Kategori :