Salah satu bahan rempah dapur penghilang flek hitam tebal yang bisa kamu andalakan adalah madu. Madu merupakan bahan alami yang memiliki senyawa yang bersifat antioksidan.
Kandungan tersebutlah yang dapat membuat madu dapat bermanfaat untuk mengatasi segala macam masalah yang terjadi pada kulit wajah, yang salah satunya adalah masalah flek hitam di wajah.
Madu ini bisa bekerja secara efektif untuk memudarkan flek hitam yang telah menebal di wajah. Asalkan kamu menggunakan madu sebagai masker wajah secara rutin dan konsisten.
Selain itu, madu juga aman dan tidak menimbulkan efek yang bisa merusak kulit. Sehingga cocok sekali kamu pakai bahan alami ini sebagai bahan utama perawatan wajah.
BACA JUGA:Cara Cepat Putihkan Kulit Belang Pakai Bahan Dapur, 3 Bahan Alami Paling Efektif Putihkan Kulit
Adapun cara menggunakan madu untuk menghilangkan flek hitam yang ada di wajah, maka kamu bisa lakukannya dengan mengikuti langkah-langkah berikut ini.
- Siapkan 3 sendok makan madu murni.
- Oleskan madu pada seluruh permukaan wajah secara merata.
- Diamkan madu menepel pada wajah selama 5-10 menit lamanya, hingga nutrisinya terserap oleh kulit.
- Bilas wajah sampai bersih dengan menggunakan air hangat.
- Ulangi pemakaian sebanyak 2-3 kali dalam seminggu untuk menapatkan hasil yang optimal.
2. Teh Hijau
Kalau kamu ingin menggunakan bahan rempah dapur penghilang flek hitam tebal secara alami dan cepat, maka bisa gunakan teh hijau yang bisa kamu temukan di area dapur.
BACA JUGA:Inilah Bahan Dapur Penghilang Uban Agar Tidak Tumbuh Lagi, Cuma 3 Langkah Rambut Jadi Hitam Permanen
Teh hijau merupakan bahan alami yang memiliki kandungan epigallocatechin-3-gallate (EGCG) yang dapat bermanfaat untuk membantu menghambat hiperpigmentasi pada wajah.
Selain itu, teh hijau juga dapat bermanfaat untuk mengatasi masalah jerawat yang muncul pada kulit wajah. Dan teh hijau juga bisa membantu mengurangi produksi minyak yang berlebihan pada wajah.
Supaya kamu bisa mendapatkan khasiat dari teh hijau secara langsung, maka kamu bisa gunakan teh hijau tersebut dengan panduan berikut ini.
- Seduh teh hijau dengan air panas.
- Angkat kantong teh hijau hinga dingin.
- Kemudian, kompreskan kantong teh hijau pada wajah.
- Lakukan cara tersebut sebanyak 2 kali sehari untuk mendapatkan hasil yang maksimal.