Review Sunscreen Azarine Calm My Acne Vs Cicamide Barrier, Mana yang Paling Matte Glowing untuk Kulit Wajah?

Minggu 30-06-2024,19:47 WIB
Reporter : Dewi Sattriya Utami
Editor : Dony Widyo

BACA JUGA:3 Sunscreen Wajah Berminyak yang Tahan Lama dan Bebas Kilap Seharian, Kulit jadi Putih Bebas Flek Hitam

Dalam review sunscreen Azarine Calm My Acne Vs Cicamide Barrier, Ester Wiajay juga mengungkapkan, bahwa keduanya memiliki tekstur yang sama-sama ringan, ngak ada aroma wangi terlalu kimia. 

"Saat dikipas benar-benar sensasi dinginnya tuh sangat berasa. Dua-duannya enggak ada white case juga dan dia itu juga cepat meresap," Katanya

Kedua produk sunscreen tersebut memang memilik persamaan, yang mana dalam finish akhir dari kedua produk tersebut sama-sama matte, akan tetapi yang paling cepat meresap matte adalah Calm My Acne. Sedangkan untuk Cicamide Barrier, lebih kenyal.

Sunscreen Azzarine Calm My Acne dan Cicamide Barrier juga tidak membuat kulit menjadi berminyak. Akan tetapi hasil dari Calm My Acne lebih terasa matte glowing. 

BACA JUGA:4 Tone Up Sunscreen untuk Mencerahkan dan Atasi Tanda Penuaan, Kunci Wajah Tanpa Kerutan Juga Flek Hitam

BACA JUGA:Battle Review Sunscreen Wardah Acne Calming vs Azarine Calm My Acne Mana yang Lebih Cocok di Kulit Berjerawat?

Sedangkan Cicamide Barrier hasilnya bikin wajah glowing dan terasa lembap, dan hasilnya akhir dari Cicamide juga bakal matte juga ya. 

Jadi kalau kamu emang ngincernya Sunscreen yang bisa bikin kulit wajah kenyal dan lembap, maka bisa pilih sunscreen Azzarin yang Cicamide Barrier.

Tapi, kalau kamu emang ngincenrya yang untuk kulit wajah yang berjerawat dan ingin produk sunscreen yang cepat matte di wajah, maka produk yang paling cocok kamu pilih adalah sunscreen Azzarine Calm My Acne. 

Dari review sunscreen Azarine Calm My Acne Vs Cicamide Barrier, kamu bisa ketahui sunscreen mana yang paling cocok untuk diaplikasikan pada jenis kulit wajah. 

BACA JUGA:Review Jujur Sunscreen Maxie Glow Terbaru, Youtuber Ini Bagi Ulasan Jujurnya Harganya Mulai 60 Ribuan Saja

BACA JUGA:Review Jujur Sunscreen Lokal Paling Laris di Market Place, Azarine Hingga Wardah Mana yang Terbaik?

Menggunakan sunscreen Azzarine Calm My Acne Vs Cicamide Barrier, bisa bikin kulit wajah tampil matte glowing, segar dan tahan lama. 

Walaupun kamu tidak menggunakan bedak sekalipun, mattenya itu akan terasa seharian loh. 

"Ketika muka kita udah lembap dari minyak kulit, sunsceen yang sudah teraplikasi tanpa beda ini bakal kerasa lebih menyatu dengan kulit kita agak lebih glowing tapi nggak kusam," Jelasnya

Kategori :