Berburu Buku Murah Saat Libur Sekolah di Pameran Mall Pekalongan

Senin 08-07-2024,05:24 WIB
Reporter : Dwi Fusti Hana Pertiwi
Editor : Dony Widyo

BACA JUGA:Terdampak Gempa, Segini Kerugian yang Dialami SMPN 7 Batang

Bahkan sejauh ini dengan banyak minat baca masyarakat Pekalongan, untuk penjualan sendiri sudah mulai peningkatan. " Weekend selalu ramai, jadi untuk omzet juga sudah mulai naik," imbuh dia.

Bagi para orangtua dan anak-anak, libur sekolah merupakan waktu yang tepat untuk berburu mainan dan perlengkapan sekolah dengan harga yang spesial. Jangan lewatkan pameran ini, temukan berbagai promo menarik dan penawaran eksklusif lainnya.

BACA JUGA:5 Skin Tint dengan SPF Bikin Kulit Lembab Terlindungi, dari Murah Hingga Mahal Ada! Salah satunya dari Sariayu

"Kedepan dengan melihat antusias masyarakat. Tentu berharap akan kontinyu hadir di beberapa mall di Pekalongan, agar masyarakat Pekalongan bisa meningkat secara edukasi dan literasi," tandasnya. (ap3) 

 

Kategori :