BACA JUGA:Pesona Jawa Tengah! 5 Tempat Wisata Alam Banjarnegara yang Indah untuk Refreshing
5. Air Terjun Joko Tingkir
Rekomendasi tempat wisata yang lagi hits di Salatiga, selanjutnya ada Air Terjun Joko Tingkir yang menjadi salah satu tempat wisata hits di Salatiga.
Disarankan, untuk datang kesini ketika musim hujan, sebab aliran airnya akan lebih bagus dan lebih indah, jika musim kemarau hanya memiliki 1 aliran saja, namun ketika musim hujan akan memiliki 3 aliran yang cukup deras.
Air Terjun ini sendiri, berada di daerah Krajan Kauman Kidul Kecamatan Sidorejo, dan sudah buka sejak pukul 8 pagi sampai 4 sore, harga tiket masuknya hanya Rp 10 ribu saja.(*)