Nyaman Banget, 5 Coffee Shop Cozy di Sleman Ini Sayang Jika Harus Dilewatkan, Cocok untuk Me Time!

Kamis 25-07-2024,17:13 WIB
Reporter : Naufal
Editor : Dony Widyo

RADARPEKALONGAN.CO.ID - Jika kamu sedang berada di Jogja, kamu perlu menepi sejenak untuk mencoba beberapa coffee shop cozy di Sleman ini.

Sleman memang dikenal sebagai salah satu kabupaten yang ada di Jogja, dengan banyak coffee shop dan setiap coffee shopnya memiliki ciri khas masing-masing.

Selain menawarkan pilihan menu yang beragam, enak dan harganya terjangkau, pengunjung juga akan lebih tertarik jika berkunjung ke coffee shop yang suasananya nyaman atau cozy.

Berikut beberapa pilihan coffee shop cozy di Sleman, yang bisa kamu kunjungi, cocok untuk semua kegiatanmu, seperti wfc, nugas atau me time.

BACA JUGA:Pemkot Pekalongan Dorong Pemberdayaan Masyarakat Lewat Pelatihan Menjahit dan Bordir di LPK

BACA JUGA:Alih Keanggotaan Jadi Pramuka Penegak, 230 Siswa MA NU Banyuputih 01 Jalani Kemah PPTA

1. Kopi Nuri Seturan

Rekomendasi coffee shop cozy di Sleman, urutan pertama ada Kopi Nuri Seturan yang memiliki menu makanan dan minuman ramah di kantong para mahasiswa.

Kopi Nuri Seturan ini, menjadi salah satu coffee shop yang ada di Sleman dan banyak dikunjungi oleh para pemburu matahari terbenam atau sunset.

Waktu paling tepat berkunjung ke sini adalah sore hari, karena kamu dapat menikmati sunset sambil merasakan menu yang sudah kamu pilih.

Selain memiliki outdoor yang cantik, Kopi Nuri Seturan juga memiliki ruang indoor yang nyaman untuk kamu yang ingin mengerjakan tugas, karena sudah terdapat AC.

BACA JUGA:Majelis Hakim Tolak Eksepsi 2 Terdakwa Korupsi KONI Kabupaten Pekalongan

BACA JUGA:Sambangi Tukang Ojek Pangkalan, Satlantas Polres Pekalongan Ajak Tertib Berlalu Lintas

2. MLPR Coffee & Sandwich

MLPR ini, termasuk coffee shop yang belum lama berdiri di daerah Caturtunggal Depok Sleman, cocok buat kamu yang suka menikmati kopi di pagi hari.

Kategori :