Ini Dia Kisah dari Iblis Kuat yang Tidak Muncul di Anime Demon Slayer: Salah Satunya akan Dianimasikan!

Selasa 06-08-2024,19:15 WIB
Reporter : Diyah Feronika
Editor : Dony Widyo

RADARPEKALONGAN.CO.ID – Selama penayangan seri anime Demon Slayer, kita tentunya sudah melihat banyak karakter iblis dalam berbagai tingkatan yang memiliki kekuatan di luar nalar. 

Kebanyakan dari Iblis itu adalah anggota dari Kizuki atau Iblis Bulan, dan iblis yang sudah hidup lama dengan mengonsumsi banyak manusia. 

Namun di luar dari seri anime yang ditayangkan, ternyata masih ada beberapa iblis yang kuat dan pantas untuk diberi spotlight. 

Dan berikut beberapa kisah dari para iblis kuat yang tidak muncul di anime Demon Slayer yang mungkin belum kamu tahu 

BACA JUGA:Kemampuan dan Fakta Menarik Seluruh Anggota Iblis Bulan Bawah di Anime Demon Slayer yang Jarang Diketahui

BACA JUGA:Jadi Botak Terkuat di Bumi! Ini Dia 10 Fakta Menarik Saitama dari Anime One Punch Man yang Jarang Orang Tau!

1. Hairo 

Hairo muncul dalam seri Dmeon Slayer sebagai salah satu anggota Kizuki dan menduduki posisi Iblis Bulan Bawah dua. 

Dahulu, dirinya hanyalah manusia biasa yang mempelajari seni bela diri berpedang. Semasa menjadi manusia, dirinya pecaya bahwa tidak ada yang bisa mengalahkan pedang. 

Namun pertemuannya dengan prajurit bersenjata api membuat dia paham tentang  kekuatan yang senjata itu miliki. 

Dirinya sempat sekarat dan tak lama dia bertransformasi menjadi iblis biasa yang tidak memiliki pangkat. 

BACA JUGA:Spoiler Anime Wistoria Wand and Sword Episode 5: Partisipasi Will di Turnamen Sihir, Satu Tim dengan Sion!

BACA JUGA:Spoiler Anime The Elusive Samurai Episode 6: Misi Perebutan Tanah Suwa, Tokiyuki Terluka Parah!

Dalam satu pertemuan dengan Hashira Api, Rengoku Shinjuro, tangan Hairo dibabat habis-habisan tanpa dia bisa berbuat apa pun. 

Shinjuro yang saat itu sedan berpatroli dalam keadaan mabuk kemudian membiarkan Hairo pergi dari hadapannya. 

Kategori :