BACA JUGA:4 Rekomendasi Tablet Gaming Termurah Turun Harga Jadi 1-2 Jutaan Kecil
Pada sektor fotografi terdapat kamera utama 50MP dan ditemani lensa bonus. Kualitas kameranya cukup bagus untuk kelas HP 1 jutaan.
Bahkan untuk perekaman videonya sudah bisa sampai resolusi 2K 30FPS maupun 1080p 60FPS yang mana masih sangat jarang ditemui di harga 1 jutaan.
Untuk harganya, Itel P55 5G bisa kamu dapatkan mulai Rp 1,4 jutaan pada varian 6/128GB.
3. Redmi 13C
Untuk rekomendasi HP yang ketiga yaitu dari Redmi 13C. HP ini memiliki performa bagus berkat chipset dari Mediatek Helio G85.
BACA JUGA:5 Rekomendasi Smart TV 4K Terbaik dan Termurah dengan Harga Mulai 3 Jutaan
BACA JUGA:4 Daftar Smart TV dengan Fitur Melimpah dan Desain Mewah Harga Mulai 3 Jutaan
Performa HP ini didukung oleh kombinasi RAM 8GB yang bisa ditambah 8GB melalui RAM Extended dan memiliki memori internal 256GB yang masih bisa diperluas dengan microSD.
Dengan begitu, kinerja HP ini bagus untuk aktivitas sehari-hari tanpa adanya gangguan. Bermain game seperti MLBB dapat nyaman menggunakan HP ini.
Layarnya menggunakan panel IPS LCD seluas 6,74 inch yang mendukung resolusi HD plus dan refresh rate 90hz.
Layarnya sudah dilapisi pelindung dari Corning Gorilla Glass dan dibekali sertifikasi Low Blue Live untuk mengurangi kelelahan mata.
BACA JUGA:3 Rekomendasi Smart TV 32 Inch Murah Dibawah 2 Juta, Bisa Nonton Siaran Biasa Sampai Streaming
BACA JUGA:5 Rekomendasi Smartwatch SKMEI untuk Pria Terbaik dengan Desain Sporty dan Harga Bersahabat
Menariknya HP ini sudah dilengkapi fitur NFC dan memiliki jaminan update security patch hingga 3 tahun.
Sementara daya baterainya 5000 mAh dengan pengisian daya cepat 18W. Namun sayang untuk charger bawaan hanya berdaya 10W.