Sederet Yokai yang Lebih Kuat dari Okarun dalam seri Anime Manga Dandadan: Siapa yang Paling Mengerikan?

Kamis 10-10-2024,15:09 WIB
Reporter : Diyah Feronika
Editor : Dony Widyo

BACA JUGA:Penjelasan Daikaiju Era Meireki di Manga Kaiju No. 8: Sejarah dan Dampak yang Diakibatkan

Wujud fisik yokai Fairy-Tale Card berbentuk kuncup dengan sulur yang terhubung ke empat kartu, kartu wajah, telinga, mata, dan mulut. 

Kekuatan utamanya berasal dari Kartu Wajah yang bisa merusak pikiran manusia dan agar dia bisa mengendalikan manusia tersebut. 

Sisa kartu dari Fairy-Tale Card bisa memanipulasi wajah seperti menghilangkan mulut, mata, serta telinga lawan untuk melumpuhkan lawan. 

Kutukan ini hanya bisa hilang jika setiap kartu Fairy-Tale Card di hancurkan dalam waktu yang bersamaan, itu mengapa Okarun tidak bisa mengalahkan Fairy-Tale Card sendirian. 

BACA JUGA:Top 3 Yokai Terkuat di Manga Dandadan: Sekali Hantam Pasukan Pamungkas Alien Langsung K.O

BACA JUGA:Siapa Sebenarnya Ratu Sihir Mercedes dalam Anime Wistoria Wand and Sword? Benarkah Ibu Kandung Will?

3. Evil Eye 

Dalam Arc Rumah Terkutuk, Evil Eye lebih pasif dan terkesan seperti yokai yang baik karena sosoknya yang tidak pernah bicara. 

Namun setela dia merasuki Jiji, Evil Eye bersumpah untuk membunuh setiap manusia dan mulai menyerang Momo dan Okarun. 

Dengan fisik serta kemampuan natural Jiji dalam dunia supernatural, Evil Eye jadi bisa semakin kuat dan destruktif. 

Kekuatan serangan fisik dari Evil Eye saja bisa membuat Okarun merasa kewalahan untuk beberapa kali pertarungan. 

BACA JUGA:Pertanyaan serta Misteri yang ada di Episode 12 Anime Wistoria Wand and Sword: Begini Penjelasannya

BACA JUGA:Siapa Finn di Anime Wistoria Wand and Sword? Misteri Bocah Misterius yang Tahu Tentang Pedang Wyss

Evil Eye juga mampu menciptakan Grudge Ball atau akumulasi dendam yang dia kompres ke dalam bentuk bola untuk melakukan serangan jarak jauh. 

Bola ini juga dia gunakan sebagai umpan, taktik pertahanan diri, dan serangan secara langsung yang disusul dengan serangan fisik. 

Kategori :