Jangan Tergiur Harga Murah, Tips Beli Toyota Calya Bekas Ini Harus Kamu Perhatikan, Jangan Sampai Tertipu!

Kamis 17-10-2024,19:22 WIB
Reporter : Naufal
Editor : Dony Widyo

Mesin yang halus dan tidak mengeluarkan bunyi aneh, ini menjadi tanda bahwa mobil dalam kondisi yang baik dan juga dirawat dengan baik.

BACA JUGA:Buat Kamu yang Ingin Tampil Beda, 5 Mobil Klasik Murah 50 Jutaan Ini Siap Membuatmu Menjadi Pusat Perhatian!

BACA JUGA:Bapak-bapak Sini Merapat, 5 Mobil Bekas Murah di Bawah 50 Juta Ini Cocok untuk Jalan Bareng Keluarga!

3. Periksa Transmisi dan Suspensi

Tips beli Toyota Calya bekas, yang selanjutnya adalah mengecek transmisi dan juga suspensi pada mobil yang akan kamu beli.

Jika kamu ingin membeli mobil transmisi manual, pastikan bahwa perpindahan giginya ini halus tanpa adanya hambatan yang menganggu.

Nah, jika mobil yang akan kamu beli ini transmisinya ini otomatis, pastikan perpindahan giginya berjalan dengan lancar tanpa adanya hentakan.

Jangan lupa juga memeriksa suspensi, karena mobil yang sering melewati jalanan rusak biasanya memiliki suspensi yang lebih cepat aus.

BACA JUGA:Melaju Kencang, Pebalap Astra Honda Cetak Poin di JuniorGP Aragon 2024

BACA JUGA:Utamakan Kenyamanan Berkendara 5 Motor Matic Honda Terbaru 2024 Ini Siap Menemanimu Kemanapun!

4. Periksa Kondisi Interior dan Eksterior

Mobil bekas apapun, termasuk Toyota Calya biasanya sudah mulai menunjukan tanda-tanda keausan, oleh karena itu kamu perlu memeriksanya.

Pada bagian interiornya, kamu bisa memeriksa kondisi jok, dashboard, karpet dan juga fitur hiburan apakah masih berfungsi dengan baik atau tidak.

Sementara itu, pada eksteriornya kamu bisa memeriksa lebih detail apakah terdapat goresan besar, atau bekas tabrakan bahkan juga karat.

BACA JUGA:Jangan Sampai Kamu Melakukannya, Ternyata Ini Kesalahan yang Bikin Bumper Mobil Cepat Rusak, Hindari Ya!

BACA JUGA:Cocok untuk Pergi ke Pasar, 5 Motor Matic Yamaha Murah Irit Ini Bisa Kamu Belikan untuk Istrimu!

Kategori :