Kamu bisa menggunakannya secara rutin selama 1 bulan pada pagi dan malam hari untuk mendapatkan tampilan pori-pori yang lebih kecil.
2. Whitelab N10-Dose+ Intense Brightening Serum
Apakah kamu memiliki masalah pori-pori besar dan juga kulitku sama sekaligus? Biasanya masalah kulit tersebut dialami seseorang dengan tipe kulit berminyak.
BACA JUGA:5 Bahan Alami Penghilang Uban, Begini Cara Meraciknya Agar Rambut Hitam Permanen
BACA JUGA:4 Sabun Wajah Penghilang Flek Hitam yang Bikin Kulit Glowing Cerah Merata
Nah, produk whitelab ini bisa membantu mencerahkan kulit sekaligus mengatasi pori-pori karena kandungan niacinamide di dalamnya.
Selain itu, kandungan juga termasuk hyalucomplex dan oxy229 untuk membantu mempertahankan hidrasi kulit dan meningkatkan kemampuan sel kulit untuk suplai oksigen.
Dengan bahan tersebut kelembaban kulit pun akan terjaga sepanjang hari, membuatnya tampak lebih sehat, cerah, dan glowing sekaligus.
Serum pengecil pori-pori yang terbuka ini bisa dipakai untuk semua jenis kulit, bahkan termasuk ibu hamil dan menyusui juga.
BACA JUGA:4 Sunscreen untuk Flek Hitam Terbaik Tahun 2024, Atasi Garis Halus dan Tanda Penuaan
BACA JUGA:3 Bahan Alami Pengecil Pori-Pori Terbuka, Cukup 5 Langkah Bikin Wajah Mulus
3. Ertos Serum Pore Minimizer
Mau ukuran pori-pori mengecil dalam 7 hari saja? Cobain deh rekomendasi serum pengecil pori-pori yang terbuka ini.
Produk Ertos ini diklaim akan membantu membuat pori-pori menjadi lebih kecil dalam satu minggu pemakaian saja.
Tidak cuma itu, bahkan serum ini juga bisa membantu membuat kulit lebih halus dan flawlwss serta meredakan dan menenangkan kulit yang iritasi.
Formulanya sangat cocok untuk pori-pori besar dan juga kulit berminyak, dengan kandungan hamamelis virginiana atau witch hazel yang efektif untuk membantu melawan jerawat.
BACA JUGA:3 Masker DIY untuk Memutihkan Wajah Dalam 1 Malam, Kulit Langsung Glowing di Keesokan Paginya