RADARPEKALONGAN.CO.ID - Ada lho diy minyak kemiri untuk menghilangkan uban dalam 1 malam. Penasaran seperti apa caranya? Yuk, simak sampai akhir!
Uban menjadi salah satu masalah yang kerap memusingkan. Nah, banyak orang yang nih yang beramai-ramai mencari solusi untuk menghilangkannya.
Hal ini pun dianggap bisa menjadi pilihan terbaik untuk membantu menjadikan diri tampil lebih muda. Lalu, pertanyaannya bagaimana cara menghilangkan uban agar tidak tumbuh lagi sih?
Di artikel ini kamu akan diajak untuk mengetahui cara mudah untuk mengatasi uban. Salah satunya dengan menggunakan bahan alami bernama kemiri. Pernahkah kamu mencobanya?
BACA JUGA:DIY Masker Teh Pemutih Wajah dalam 1 Malam, Begini Cara Meraciknya
BACA JUGA:4 Cushion untuk Usia 40 Tahun yang Tahan Lama, Makin Glowing Saat Berkeringat
Bahan alami satu ini tentu kerap kamu gunakan dalam masakan bukan? Padahal, juga bisa lho kamu gunakan sebagai bahan penghilang uban yang memusingkan.
Selain lebih aman, cara ini juga mudah untuk kamu buat di rumah. Menarik, bukan?
DIY Minyak Kemiri untuk Menghilangkan Uban dalam 1 Malam
Jika ditanya, bagaimana cara menghilangkan uban dengan minyak kemiri? Ini dia panduan lengkap dari cara membuat minyak kemiri untuk rambut beruban;
Bahan yang Kamu Perlukan:
Kira-kira, bahan alami apa saja yang bisa menghilangkan uban sih? Ini dia daftar bahan yang kamu perlukan dalam diy minyak kemiri untuk menghilangkan uban dalam 1 malam;
- 4 buah kemiri bakar
- 1 buah telur
- 1 buah lemon segar
- 1 buah mangkuk
- 1 buah sendok
- 1 buah botol
BACA JUGA:DIY Masker Tomat untuk Mengelupas Flek Hitam dalam 1 Malam, Begini Cara Buatnya
BACA JUGA:DIY Masker Pengecil Pori-Pori dari Bahan Dapur, Bikin Wajah Mulus dalam 1 Malam
Tak banyak yang tahu, bahwa ada kandungan berupa asam lemak esensial di dalam kemiri. Kandungan ini yang membantu memperbaiki struktur rambut dan mendorong pertumbuhan rambut baru.
Selain itu, ada juga vitamin E dan protein. Kombinasi keduanya efektif dalam melindungi rambut, mencegah kerusakan akibat radikal bebas hingga menguatkan akar rambut.
Bahkan, ada pula lho kandungan asam linoleat di dalamnya. Didukung dengan beragam kandungan lainnya bisa membantu memperlambat munculnya uban hingga merangsang regenerasi sel rambut baru.