RADARPEKALONGAN.CO.ID – Review brutal daily skincare versi sunscreen berikut akan memberikan ulasan jujur yang bisa kamu jadikan pertimbangan, simak artikel ini sampai akhir ya.
Sunscreen adalah skincare yang wajib dipakai setiap hari untuk melindungi kulit dari paparan sinar matahari, tentunya dengan memilih formula yang pas.
Penggunaan sunscreen dengan formula yang sesuai jenis kulit akan membuat kita merasa nyaman saat memakainya, tanpa khawatir menimbulkan masalah lain.
Sebuah akun Instagram @skincaresflop melakukan review brutal terhadap 5 jenis sunscreen yang pernah dipakainya. Apa saja?
BACA JUGA:3 Cara Pakai Baby Oil untuk Flek Hitam, Bikin Wajah Glowing dengan Cepat dalam 1 Malam
BACA JUGA:4 Rekomendasi Bedak Padat dengan Blur Effect, Samarkan Pori-Pori Besar Bikin Wajah Mulus
Review Brutal Daily Skincare Versi Sunscreen
Berikut sejumlah review produk sunscreen sebagaimana kami lansir pada Kamis 9 Januari 2025.
1. Pigeon Teens Everyday Sunscreen SPF 35 PA+++
Mendapatkan rating 9.7/10, produk ini dibanderol dengan harga Rp 35 ribuan saja dan lebih direkomendasikan untuk kulit kering.
Terdapat kandungan Antioksidan dari Double Action Agent Hydroxyacetophenone dan DL-alpha-Tocopheryl Acetate (Vit E).
Bahan tersebut bermanfaat untuk menjaga kulit dari polusi dan radikal bebas.
BACA JUGA:3 Cara Mengecilkan Pori-Pori Bekas Jerawat di Wajah, Kulit Kembali Mulus dan Cerah Merata
BACA JUGA:2 Cara Meracik Pemutih Wajah dari Jeruk Nipis, Rahasia Glowing Bikin Flek Hitam Cepat Memudar
Selain itu, ada Aloe vera extract untuk menjaga kelembapan kulit, juga berbagai kandungan lain yang melembapkan dan melindungi kulit.
“Nyerapnya lumayan lama, kulit sensitif bagus banget pakai ini, finishnya dewy tapi agak greasy juga sih,” review akun tersebut.
Ia juga merasa sunscreen ini ada whitecast effectnya tapi tidak terlalu parah, dan lebih cocok untuk kulit kering.