Sabun batang ini menggunakan shea butter yang dikenal dapat melembapkan kulit karena kandungan vitamin dan konsentrasi asam lemaknya yang tinggi.
Tak hanya itu saja, ¼ kandungan produk ini merupakan moisture cream yang mampu membuat kulit ternutrisi dan terlihat sehat.
Sabun ini juga memiliki kandungan aroma vanilla yang dicampurkan dengan shea butter sehingga menghadirkan sensasi calming untuk kulit.