Pudarkan Flek Hitam dan Mengecilkan Pori-Pori Wajah! Ini 4 Manfaat Cuka Apel untuk Wajah, Rahasia Awet Muda

Pudarkan Flek Hitam dan Mengecilkan Pori-Pori Wajah! Ini 4 Manfaat Cuka Apel untuk Wajah, Rahasia Awet Muda

manfaat cuka apel untuk wajah-Youtube / michelle saragih lynch-

Hal ini akan menjadikan jaringan parut tak akan terbentuk pada kulit wajah. asam laktat cuka apel ini juga mampu memperbaiki kondisi kulit orang yang menderita jerawat di wajah.

Manfaat cuka apel untuk kulit wajah ini sangat mudah kamu dapatkan, hanya dengan menggunakannya dengan melarutkan beberapa tetes cuka apel dengan air. Lalu kamu dapat mengolsekannya ke bekas jerawat di wajah.

Setelah itu kamu dapat mendiamkannya selama kurang lebih 10 menit lalu bilas wajah dengan air yang bersih.

4. Membersihkan pori-pori

Salah satu manfaat cuka apel untuk wajah yang tak kalah penting adalah dapat membersihkan pori-pori. Manfaat ini didapatkan karena cuka apel mempunyai sifat astringen yang dapat membantu dalam meningkatkan aliran darah ke kulit dan mampu mengecilkan pori-pori wajah yang membesar.

BACA JUGA:Inilah 4 Serum untuk Flek Hitam Terbaik dan Murah, Bonus Mencerahkan Wajah dan Bebas Kerutan

Cuka apel ini sangat cocok untuk kamu yang mempunyai kulit wajah yang berminyak. Hal ini karena cuka apel diyakini mampu mengatur tingkat pH pada kulit.

Manfaat cuka apel untuk wajah dan cara menggunakannya yang benar dapat kamu lakukan degan mencampurkannya dengan air.

Setelah cuka apel tersebut dicampur ke air, lalu kamu dapat menyaring ke dalam wadah. Lalu kamu dapat menambahkan beberapa tetes minyak esensial.

Oleskanlah larutan tersebut ke wajah dengan menggunakan kapas lalu diamkan selama beberapa menit.

Jika sudah maka kamu dapat membilasnya dengan menggunaka  air dingin. Lakukanlah cara ini selama sekali atau dua kali dalam sehari. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: