Kucingmu Memiliki Kutu? Inilah Cara Ampuh Menghilangkan Kutu Kucing, Dijamin Ampuh!

Kucingmu Memiliki Kutu? Inilah Cara Ampuh Menghilangkan Kutu Kucing, Dijamin Ampuh!

cara ampuh menghilangkan kutu kucing--Youtube

RADARPEKALONGAN – Kamu baru memelihara kucing, dan kucingmu ternyata terdapat kutu di bulunya, tenang saja karena ada cara ampuh menghilangkan kutu kucing, dijamin ampuh.

Saat ini sudah banyak sekali produk untuk si anabulmu itu, mulai dari vitamin kucing, makanan kucing yang beragam dan juga shampoo khusus kucing.

Nah sering kali kutu banyak dijumpai di kucing yang tidak terlalu diperhatikan kebersihannya, mulai dari kandang sampai tempat makannya.

BACA JUGA:Jarang Diketahui, Inilah 7 Tanda Kucing yang Sedang Birahi, Langsung Saja Carikan Pasangan!

Namun bagi kamu yang tidak memiliki waktu untuk kucingmu, tenang saja karena kami akan memberikan informasi sederhana mengenai cara ampuh menghilangkan kutu kucing, yuk coba.

1. Memisahkan kandang kucing

Cara ampuh menghilangkan kutu kucing yang pertama harus kamu lakukan adalah, memisahkan kucingmu dengan kucing yang lainnya, jika kamu memilikinya di rumah.

BACA JUGA:Baru Pertama Pelihara Kucing, Yuk Kenali Ciri-Ciri Kucing yang Sedang Sakit, Penting untuk Dikenali!

Sebab, jika kucing yang memiliki kutu dijadikan satu kandang dengan kucing yang tidak memiliki kutu, maka besar kemungkinan yang tidak memiliki kutu akan tertular.

Oleh karena itu, usahakan untuk memisahkan antara kucing yang memiliki kutu, dengan yang tidak memiliki kutu.

2. Menggunakan shampoo khusus kucing

Penting untuk diperhatikan, ketika kamu memandikan kucingmu yang memiliki kutu, pakailah shampoo khusus yang dapat menghilangkan kutu.

Biasanya shampoo anti kutu ini, mampu membantu membersihkan bulu serta kulit kucing dari kutu dan telurnya yang mudah berkembang biak.

BACA JUGA:Pemula Pasti Bisa, Inilah Cara Merawat Kucing Anggora, Ternyata Gampang Banget!

Kemudian jika kamu sudah selesai memandikannya, jangan lupa untuk membilasnya menggunakan air bersih dan mengalir, hal ini bertujuan agar kutu lebih cepat mati.

Jangan lupa juga, setelah selesai membilasnya sampai bersih, jemur kucing untuk menghindari tumbuhnya jamur di tubuh kucing.

3. Menggunakan obat kutu kucing

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: