Motor Matic Retro Bergaya Stylish Yamaha Fazzio, Ini Dia Update Harga Edisi September 2023

Motor Matic Retro Bergaya Stylish Yamaha Fazzio, Ini Dia Update Harga Edisi September 2023

Update harga Yamaha Fazzio 2023-FOTO-Dwi Fusti Hana Pertiwi

RADARPEKALONGAN- Kira-kira berapa harga update terbaru motor matic retro bergaya stylish Yamaha Fazzio all varian edisi September 2023. Apakah ada promo menarik dibulan ini, berikut ulasannya.

Diketahui, motor matic retro bergaya Stylish Yamaha Fazzio memiliki 2 tipe varian unggulan yakni Lux dan Neo.

Motor matic Yamaha terbaru 2023 ini memiliki gaya dan harga yang serupa selayaknya Honda Scoopy.

Bagaimana tidak soal harga, kedua motor matic retro modern tersebut dibanderol diangka Rp 20 jutaan.

Sehingga wajar, jika kedua motor matic retro bergaya stylish ini banyak disukai pecinta matic modern ini.

Untuk update terbaru harga motor matic retro bergaya stylis Yamaha Stylish edisi September 2023, seperti nya masih menawarkan harga yang ramah di kantong bahkan terbilang stabil setiap bulanya. Belum ada kenaikan secara signifikan di edisi terbaru 2023 ini.

BACA JUGA:Astra Motor Jateng, Edukasi Safety Riding Ajak Pelajar SMK Tips Aman Berkendara

BACA JUGA:Terbaru! Motor Listrik Honda EM1 e: Bakal Masuk Deretan Subsidi Rp7 Juta

Sehingga itu, kendaraan matic modern ini pastinya cocok buat kamu yang berencana meminang motor matic retro bergaya stylish Yamaha Fazzio yang di kerap diklaim sebagai pesaing Honda Scoopy.

Motor matic retro bergaya stylish Yamaha Fazzio 2023 ini tak hanya mengandalkan desain gaya modern saja, dari segi fitur pun tak kalah mumpuni dibandingkan dengan pesaing di kelas matic retro. 

Motor matic Yamaha ini, telah dibekali teknologi masa kekinian yang super canggih dan modern, mmbuatnya masih sangat digemari sejumlah konsumen setianya.

Selain itu, dari segi mesin Yamaha Fazzio ini telah dibekali dengan varian mesin hybrid, sehingga jauh lebih irit dan pastinya lebih ramah lingkungan.

Untuk fitur lainya, motor retro Yamaha ini dilengkapi dengan fitur Sistem kunci pintar tanpa anak kunci (keyless) yakni fitur Answer Back System.

Terdapat juga speedometer digital dan indikator Electric Power Assist Start, notifikasi pesan & telepon, bahkan jam digital.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: