6 Makanan yang Mengandung Kolagen Tinggi dan Bagus Untuk Penuaan Dini! Efektif Memutihkan, Kulit Jadi Kencang
6 Makanan yang Mengandung Kolagen Tinggi dan Bagus Untuk Penuaan Dini Efektif Memutihkan Kulit Jadi Kencang-Freepik-
Daftar makanan yang mengandung kolagen tinggi selanjutnya adalah kaldu tulang. Hal ini dikarenakan tulang mempunyai jaringan ikat yang ketika direbus ini mampu menghasilkan kolagen dan nutrisi yang lainnya, seperti halnya asam amino, magnesium dan fosfor.
Akan tetapi banyaknya kandungan kolagen pada tiap kaldu tulang ini akan berbeda tergantung pada kualitas dari tulang yang kamu rebus.
Adapu beberapa jenis tulang yang dapat menghasilkan kolagen adalah tulang sapi, tulang kambing,tulang ayam, dan tulang ayam kalkun.
3. Bawang putih
Bawang putih ini bukanlah suatu makanan yang mengandung kolagen tinggi. Akan tetapi, bawang putih ini kaya akan kandungan sulfur atau belerang.
Jenis mineral yang satu ini dapat membantu membentuk kolagen dan mencegah pemecahan kolagen yang ada di dalam tubuh.
Jika kamu ingin menambahkan bawang putih ke dalam masakan kamu sehari-ahri, maka ingatlah untuk memakainya dalam jumlah yang wajar.
Bawang putih ini memang menyehatkan, akan tetapi konsumsi yang secara berlebihan ini mungkin saja dapat memicu sakit pada perut.
4. Ikan dengan kulitnya
Ikan dengan kulitnya ini juga termasuk ke dalam daftar makanan yang mengandung kolagen tinggi.
Akan tetapi penting untuk diingat bahwa pastika mengonsumsi ikan bersamaan dengan kulitnya.
Hal tersebut karena, kandungan kolagen pada ikan ini tersimpan pada kulitnya. Tak hanya memiliki kandungan kolagen yang bagus untuk kecantikan dan kesehatan.
Ikan juga diketahui mempunyai kadar protein yang cukup tinggi, dan diperkaya akan nutrisi yang penting lainnya.
Contoh saja seperti vitamin D dan asam lemak omega -3 yang memiliki beragam manfaat untuk kesehatan.
5. Sayuran berdaun hijau
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: