6 Makanan yang Mengandung Kolagen Tinggi dan Bagus Untuk Penuaan Dini! Efektif Memutihkan, Kulit Jadi Kencang

6 Makanan yang Mengandung Kolagen Tinggi dan Bagus Untuk Penuaan Dini! Efektif Memutihkan, Kulit Jadi Kencang

6 Makanan yang Mengandung Kolagen Tinggi dan Bagus Untuk Penuaan Dini Efektif Memutihkan Kulit Jadi Kencang-Freepik-

RADARPEKALONGAN – Makanan yang mengandung kolagen tinggi ini sebenarnya mudah untuk kamu temukan.
Adapun beberapa diantaranya, biasa terdapat dalam menu Makanan kita sehari-hari. Mengonsumsi Makanan yang mengandung kolagen tinggi ini mampu memberikan manfaat untuk kesehatan dan kecantikan.

Kolagen merupakan protein yang terdapat pada kulit, tulang, tendon, otot, dan ligament. Tubuh sebenarnya mampu memproduksi kolagen secara alami dan mandiri.

Akan tetapi, seiring dengan bertambahnya usia, maka jumlah kolagen yang diproduksi mandiri oleh tubuh dapat menurun.

Hal ini membuat kamu perlu untuk mengonsumsi makanan yang mengandung kolagen tinggi dikarenakan protein semacam ini diperlukan pada berbagai macam fungsi tubuh seperti halnya mampu menjaga kesehatan kulit, meredakan nyeri sendi, meningkatkan massa otot, mencegah pengeroposan pada tulang, serta mampu memelihara kesehatan pada jantung.

BACA JUGA:5 Sabun Kolagen Penghilang Kerutan yang Bagus untuk Usia 40 Tahun Ke Atas, Bikin Kulit Kencang dan Awet Muda

Sedangkan manfaat kolagen untuk kecantikan sendiri seperti halnya mampu mencerahkan kulit, membuat kulit jadi kencang, menghilangkan tampilan flek hitam dan lain sebagainya.

Lalu apa saja daftar makanan yang mengandung kolagen tinggi? Simal ulasan lengkapnya di bawah ini ya.

Daftar makanan yang mengandung kolagen tinggi dan bagus untuk kulit

1.    Daging ayam

daftar makanan yang mengandung kolagen tinggi dan bagus untuk kulit pertama adalah daging ayam.
Sebenarnya, ada alasan mengapa banyak suplemen kolagen yang berasal dari daging ayam.

Hal tersebut dikarenakan daging ayam ini memiliki berbagai nutrisi yang penting, Adapun salah satunya adalah kandungan kolagen.

BACA JUGA:4 Sabun Batang Kolagen untuk Kulit Keriput yang Efektif Memutihkan, Usia 40 Lebih Harus Tau Bikin Awet Muda

Secara spesifik, paha ayam ini merupakan bagian daging yang menjadi sumber kolagen terbaik.
Maka dari itu, tak ada salahnya untuk memasukkan daging ayam, terutama paha ayam pada menu makanan kamu sehari-hari.

2.    Kaldu tulang

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: