4 Cara Menghitamkan Rambut Beruban Secara Alami dan Permanen yang Benar! Cukup Pakai Bumbu Dapur, Awet Muda
4 Cara Menghitamkan Rambut Beruban Secara Alami dan Permanen yang Benar Cukup Pakai Bumbu Dapur Awet Muda-Freepik-
Supaya kamu bisa menggunakan kemiri untuk rambut, maka bakar atau sangrai kemiri hingga rambut uban atau rambut yang kusam berubah warna menjadi kehitaman.
Selanjutnya, kamu dapat menumbuk kemiri tersebut hingga keluar minyak alaminya. Setelah itu, kamu dapat menggosokkan minyak kemiri yang bisa kamu oleskan ke rambut secara merata.
BACA JUGA:3 Minyak Rambut Penghilang Uban untuk Usia 40 Tahun Ke Atas, Rambut Hitam Permanen dalam Sekali Usap
Tentu saja hal ini dilakukan untuk memperoleh hasil rambut yang hitam alami, maka kamu dapat melakukannya secara rutin.
2. Menggunakan minyak kelapa
Minyak kelapa ini dapat kamu gunakan sebagai cara menghitamkan rambut beruban secara alami dan permanen. Bahkan cara menghitamkan rambut tanpa menggunakan smeir rambut ini bisa membuat rambut terlihat berkilau alami.
Adapun manfaat minyak kelapa yang lainnya dapat kamu gunakan untuk menjaga kelembapan pada rambut supaya tak kering dan tak mudah rontok.
Cara menghitamkan rambut beruban secara alami dan permanen dengan minyak kelapa ini sangat mudah untuk dilakukan.
BACA JUGA:Inilah 4 Shampo Penghitam Uban di Alfamart, Usir Rambut Putih Secara Permanen Nggak Pakai Lama!
Kamu dapat memanas sedikit minyak kelapa, selanjutnya oleskanlah ke seluruh rambut yang kering atau setengah basah.
Diamkanlah sekitar 15 hingga 20 menit kemudian kamu dapat membilasnya hingga bersih. Minyak kelapa murni ini dapat membuat rambut menjadi tumbuh hitam dan berkilau alami.
Jangan lupa untuk melakukan cara menghitamkan rambut beruban secara alami dan permanen ini secara rutin untuk mendapatkan hasil yang maksimal.
3. Minyak zaitun
Minyak zaitun atau olive oil ini memiliki manfaat yang sangat bagus untuk wajah ini, ternyata juga memiliki manfaat yang bagus untuk rambut.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: