5 Tanaman Penarik Rezeki Membawa Keberuntungan, Cocok Ditanam untuk Pekarangan Rumah Kalian

5 Tanaman Penarik Rezeki Membawa Keberuntungan, Cocok Ditanam untuk Pekarangan Rumah Kalian

tanaman penarik rezeki membawa keberuntungan-Instagram-kinetic.farm

3. Tanaman Kaktus

Tak asing lagi jika kalian mendengar tanaman kaktus. Adapun dibeberapa budaya, kaktus dianggap sebagai simbol keberuntungan maupun perlindungan, sementara di budaya lain dianggap sebagai pertanda buruk. 

Ada yang meyakini bahwa kaktus mampu menangkal energi negatif dan menghasilkan energi positif yang  membawa keberuntungan. 

Lantas, pengaruh kaktus terhadap rezeki mungkin lebih dikaitkan bagaimana kalian merawatnya dan ini kembali juga ke percayaan masing-masing.

4. Tanaman Lavender 

Tanaman lavender adalah tanaman dengan bentuk bunga berwarna ungu indah, sering digunakan untuk menghasilkan minyak esensial yang memiliki berbagai manfaat, termasuk meredakan stres dan meningkatkan kualitas tidur. 

Manfaat lainnya bisa juga untuk mengusir nyamuk di sekitar rumah. Beberapa orang percaya bahwa memiliki tanaman lavender di rumah dapat membawa kedamaian dan ketenangan. 

Selain memiliki banyak manfaat, lavender dapat membantu kamu lebih fokus dan produktif dalam mencari rezeki. 

5. Bunga Matahari 

Tanaman penarik rezeki membawa keberuntungan yang terakhir kalinya, yaitu bunga matahari. Bunga matahari juga simbol kebahagiaan, keceriaan, dan energi positif. 

Sebagian orang percaya bahwa mempunyai bunga matahari di pekarangan rumah dapat membantu menciptakan energi positif dibarengi dengan mendatangkan rezeki dan keberuntungan. 

Selain itu, dapat mempengaruhi cara kalian dalam memandang hidup dan peluang yang akan datang.  

Banyak orang memiliki pengalaman yang berbeda mengenai tanaman ini, dalam konteks tanaman penarik rezeki membawa keberuntungan. 

Penting bagi kalian untuk diingat bahwa tidak ada bukti ilmiah yang mendukung riset ini. Sebetulnya, keberuntungan dan rezeki lebih dipengaruhi oleh tindakan, pengambilan keputusan, serta usaha yang kaian lakukan daripada tanaman yang kamu tanam di pekarangan rumah.

Kata lain, tanaman-tanaman ini mungkin bisa memberikan perasaan positif dan meningkatkan suasana hati kalian dan dapat memotivasi kalian untuk mencapai tujuan finansial dan karir yang baik. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: