Ini Dia, Tanaman Hias Pembawa Rezeki Menurut Islam, Pastinya Bikin Kamu Penasaran

Ini Dia, Tanaman Hias Pembawa Rezeki Menurut Islam, Pastinya Bikin Kamu Penasaran

tanaman hias pembawa rezeki menurut Islam-Instagram-hafidl_nur_faiz

RADARPEKALONGANDISWAY.IDTanaman hias mungkin biasa temukan di kebun atau pekarangan rumah. Tapi bagaimana kalau yang kamu lihat adalah Tanaman hias pembawa rezeki menurut Islam. Penasaran kan? Yuk simak ulasannya.

Pernahkah kalian  mendengar tentang tanaman hias pembawa rezeki menurut Islam? Persoalan demikian telah menjadi bagian dari keyakinan dan tradisi  banyak masyarakat Islam. 

Beberapa orang percaya bahwa tanaman ini memiliki energi untuk menarik rezeki ke dalam kehidupan nyata. Akan tetapi, ini tergantung keyakinan pribadi masing-masing.

Sebelum kalian menanam tanaman hias ini, ada baiknya kalian menyimak lebih dekat apakah  ada tanaman hias pembawa rezeki menurut Islam? Bukan hal mustahil kan, jika benar adanya.

Baca Juga: Ini Dia, Bunga Sri Rejeki Jawa Diminati Masyarakat dan Cocok Digunakan Tanaman Hias Depan Rumah

Tanaman Hias Pembawa Rezeki Menurut Islam

1. Tanaman Zaitun 

Tanaman ini pasti kalian tidak heran, kalau tanaman zaitun adalah salah satu tanaman paling berharga dalam Islam. 

Apakah tanaman zaitun termasuk tanaman hias? Tentu jawabannya iya. Karena tanaman zaitun cocok di tempatkan pada luar rumah maupun dalam rumah.

Memiliki buah-buahan yang banyak manfaatnya bagi kesehatan. Selain itu, buah zaitun juga memiliki nilai simbolis dalam ajaran Islam.

Nama zaitun telah disebutkan dalam Al-Qur'an dan Hadits sebagai salah satu tanaman yang diberkati. 

Oleh karena itu, banyak umat Islam yang percaya bahwa memelihara tanaman zaitun dekat rumah  dapat mendatangkan keberkahan dan keberuntungan, begitu juga pembawa rezeki.

2. Tanaman Kurma

Urutan nomer dua untuk tanaman hias pembawa rezeki menurut Islam yaitu tanaman kurma. Tanaman kurma merupakan salah satu buah yang mempunyai nilai penting dalam Islam. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: