Sangat Disarankan! Berikut 8 Jus untuk Sakit Kepala dan Badan Capek yang Mengandung Vitamin B12

Sangat Disarankan! Berikut 8 Jus untuk Sakit Kepala dan Badan Capek yang Mengandung Vitamin B12

Jus untuk Sakit Kepala--Freepik.com

RADARPEKALONGANDISWAY.ID - Tahukahkalian kalau ada jus untuk sakit kepala? Ternyata secara khasiat memang benar adanya loh, dan ini cocok untuk kalian yang tengah menghadapi tekanan target kerja misalnya.

Sangat disarankan untuk mengonsumsi jus buah yang mengandung vitamin B12. Salah satu vitamin yang dapat menetralisir sakit kepala akibat stres. 

Perlu diketahui ada beberapa jus yang dapat mencegah stres yang berlebihan. Apa saja jus tersebut? Yuk, cari tahu jenis jus yang ada sebagai berikut. 

BACA JUGA:Wajib Tahu! Inilah 5 Cara Membuat Jus untuk Menurunkan Darah Tinggi agar Mendapatkan Manfaat yang Optimal

BACA JUGA: Ampuh Hilangkan Pegal Linu, Berikut 8 Jus Penambah Stamina Setelah Sakit yang Kaya Multivitamin

1. Jus Buah Mangga

Buah mangga mengandung vitamin B12. Rasa yang manis dan menyegarkan tersebut sangat disarankan untuk meningkatkan stamina tubuh lemas. 

Cocok untuk mengembalikan badan yang lemas setelah selesai bekerja. Vitamin B12 membuat sistem metabolisme yang melemah kembali berenergi. 

Cukup konsumsi minuman jus untuk sakit kepala dari mangga ini setelah kamu pulang dari kantor. Setiap habis maghrib agar badan tetap sehat dan bugar. 

2. Jus Buah Alpukat

Selanjutnya jus buah yang sangat disarankan untuk badan lemas setelah kerja adalah buah Alpukat. Buah ini dapat meningkatkan kebugaran tubuh. 

Jus Alpukat dikenal telah memiliki manfaat bagi tubuh. Kandungan vitamin B6, tembaga dan magnesium. Semua kandungan nutrisi ini dapat menangkal radikal bebas. 

Vitamin B6 pada buah alpukat paling manjur untuk melawan virus dan bakteri. Sebab ada juga jenis vitamin lainnya yaitu B2, B3, B5, dan B9 (folat). 

Tak hanya itu saja, kandungan lemak tak jenuh tunggal membuat tubuh jadi lebih terasa enteng. Sehingga nyaman untuk menyelesaikan pekerjaan lemburan. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: halodoc