5 Buah yang Banyak Mengandung Kolagen dan Bagus untuk Mengencangkan Wajah! Bikin Kulit Putih Merata

5 Buah yang Banyak Mengandung Kolagen dan Bagus untuk Mengencangkan Wajah! Bikin Kulit Putih Merata

buah yang banyak mengandung kolagen-Freepik / lifeforstock-

Tak hanya itu saja, kandungan antioksidannnya juga mampu melindungi kulit supaya tidak rusak karena serangan radikal bebas yang dapat membahayakan kulit.

2.    Buah jeruk

Daftar buah yang banyak mengandung kolagen satu ini terkenal dengan kandungan vitamin C yang melimpah.
Sumber vitamin C yang paling terkenal adalah buah jeruk. Berkat adanya kandungan nutrisi dan vitamin pada buah jeruk ini, ia memiliki fungsi untuk menunjang asam amino, sehingga dapat mempercepat pembentukan kolagen pada kulit manusia.

Buah yang banyak mengandung kolagen ini juga sangat dianjurkan untuk dapat dikonsumsi ketika sedang melakukan perawatan pada kulit, sehingga kulit akn terlihat lebih cantik.

BACA JUGA:4 Cream Collagen Terbaik untuk Memutihkan Wajah, Rahasia Kulit Mulus dan Glowing Bebas Kerutan dan Noda

3.    Buah kiwi

Daftar buah yang banyak mengandung kolagen selanjunya adalah buah kiwi. Buah tropis yang satu ini juga sangat bagus untuk meningkatkan produksi kolagen pada tubuh.

Tak hanya mengandung vitamin C, buah kiwi ini juga mengandung zinc yang sangat baik untuk dapat memproduksi kolagen.

Untuk bisa mendapatkan manfaat buah kiwi secara maksimal, maka kamu bisa mengonsumsi 2 buah per hari secara rutin dan konsisten.

Hasil akan terlhat setelah 4 minggu kamu rutin mengonsumsi buah yang banyak mengandung kolagen, kadar vitamin C pada tubuh akan trus meningkat, begitu juga dengan sistem kekebalan pada tubuh kamu.

BACA JUGA:3 Handbody Collagen untuk Memutihkan Kulit di Indomaret, Bikin Mulus dan Glowing Tanpa Noda Nggak Pake Ribet

4.    Alpukat

Rekomendasi buah yang banyak mengandung kolagen selanjutnya adalah buah alpukat. Buah yang satu ini diprkaya dengan kandungan asam omega 3 atau vitamin E yang memiliki kegunaan untuk menangkal radikal bebas.

Tak hanya itu saja, kandungan vitamin C pada alpukat ini juga memiliki peran yang penting pada proses untuk melembapkan kulit, dan mampu menurunkan risiko munculnya jerawat pada wajah. Karena, buah alpukat ini dapat mengurangi peradangan pada kulit secara optimal.

5.    Buah nanas

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: