Cegah Mata Buram, Yuk Jangan Lupa Konsumsi 8 Jenis Makanan ini

Cegah Mata buram--Freepik.com
3. Buah Alpukat
Buah alpukat merupakan makanan yang dapat diandalkan untuk menyehatkan mata. Hal ini karena buah ini mengandung lutein.
Kandungan nutrisi lutein ini bisa mencegah mata katarak. Dapat mencegah potensi gangguan penglihatan yang kronis.
Seperti kandungan nutrisi pada ikan, buah alpukat ini mengandung asam omega 3. Jangan lupa untuk konsumsi buah alpukat ini agar mata tetap sehat.
4. Ubi Jalar
Selanjutnya ubi jalar juga bisa cegah mata buram yang efektif. Sebab kandungan beta-karoten di dalamnya bisa menjaga kesehatan mata.
Ubi jalar ini ketika dimakan akan diubah jadi vitamin A yang sehat untuk mata. Inilahh kenapa ubi cenderung ada yang berwarna orange seperti wortel.
5. Daging Ayam dan Sapi
Gaya hidup yang sehat juga bisa diapatkan sari asupan daging ayam dan sapi. Makanan ini juga mengandung nutrisi yangv dapat menyehatkan mata.
Diantaranya kandungan mineral seng yang dapat mempermudah pengolahan vitamin A pada tubuh. Sehingga pada akhirnya dapat mengoptimalkan kinerja kornea mata.
6. Buah Jeruk
Buah jeruk merupakan makanan sehat yang dapat mengoptimalkan peran mata. Hal ini karena mata membutuhkan peran vitamin C.
Khususnya dalam mengelola jaringan ikat yang ada pada kornea mata. Sehingga secara otomatis bisa meningkatkan jumlah kolagen yang ada pada kornea mata.
7. Wortel
Makanan yang dapat dijadikan untuk cegah mata buram salah satunya wortel. Tubuh memerlukan wortel agar bisa mengubahnya jadi vitamin A.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: siloam hospitals