Inilah Niat Sholat Dhuha 2 Rakaat yang Bikin Rezekimu Lancar Berlimpah

Inilah Niat Sholat Dhuha 2 Rakaat yang Bikin Rezekimu Lancar Berlimpah

Niat Sholat Dhuha 2 Rakaat-freepik-freepik

RADARPEKALONGAN - Baca niat sholat dhuha 2 rakaat ini agar pahalamu bertambah dan dibukakan pintu rezeki yang berlimpah setiap harinya. Bisa dilakukan dimana saja.

Sholat dhuha dilakukan oleh kaum muslimin dan diyakini telah disunnahkan langsung oleh nabi kita Rasulullah SAW agar diberikan petunjuk dan rezeki yang melimpah.

Rezeki bisa kamu peroleh dengan bekerja keras. Namun bekerja keras saja tidak cukup. Perlu dibarengi dengan berdoa kepada Allah SWT seperti melakukan sholat dhuha.

Sholat dhuha merupakan salah satu sunnah yang diajarkan oleh Rasulullah SAW sebagai ibadah yang bisa dilakukan dimalam hari hingga pagi hari.

Bagi kamu yang masih bingung kenapa rezekimu tidak kunjung datang tidak tau harus melakukan apa seperti melewati gg buntu. Langkah ini bisa kamu juga.

Baca niat sholat dhuha 2 rakaat dibawah ini supaya kamu dimudahkan pintu rezeki. Mudah dihafalkan dan dapat dilakukan dimana saja seperti dirumah kamu.

Niat Sholat Dhuha 2 Rakaat

Ushallii sunnatadh dhuhaa rak'ataini lillaahi ta'aalaa. Allaahu akbar.

Artinya:

"Aku niat mengerjakan sholat sunah Dhuha dua rakaat karena Allah Ta'ala. Allah Mahabesar."

Setelah berniat sholat dhuha ini pada rakaat pertama dilanjutkan dengan membaca surat al-fatihah kemudian membaca surat pendek seperti surat asy-syams pada rakaat pertama dan membaca adh-dhuha pada rakaat kedua.

Doa Setelah Sholat Dhuha

Allaahumma innadh dhuhaa 'a dhuhaa'uka walbahaa'a bahaa-uka wal jamaala jamaaluka wal quwwata quw watuka wal qudrata qudratuka wal 'ishmatta 'ishmatuk. Allaahumma in kaana rizqii fissamaa'i fa anzilhu wa in kaanafil ardhi fa-akhrijhu wa in kaana mu'assaran fayas sirhu wa in kaana haraaman fathahhirhu wa in kaana ba'iidan faqarribhu bihaqqi dhuhaa-ika wa bahaa'ika wa jamaalika wa quuwatika wa qudratika aatinii maa aataita 'ibaadakash shalihiin.

Artinya:

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: