Bosan dengan Masakan Itu-Itu Saja? Yuk Simak Cara Mudah Menyusun Menu Masakan Sehari-hari untuk Satu Minggu

Bosan dengan Masakan Itu-Itu Saja? Yuk Simak Cara Mudah Menyusun Menu Masakan Sehari-hari untuk Satu Minggu

Cara Mudah Menyusun Menu Masakan Sehari-hari untuk Satu Minggu-ilustrasi menu masakan sehari-hari-freepik

RADARPEKALONGANDISWAY.ID - Bingung mau masak apa aja sepertinya sudah jadi masalah yang selalu dating setiap hari buat moms di rumah. Nah, biar itu semua ngga terjadi moms wajib simak cara mudah menyusun menu masakan sehari-hari untuk satu minggu.

Moms perlu mengetahui cara mudah untuk menyusun menu sederhana untuk satu minggu dengan mudah. Sehingga, nantinya moms juga bisa mencoba untuk menyusun sendiri menu masakan sederhana untuk minggu-minggu selanjutnya.

Yuk langsung aja kita intip cara mudah menyusun menu masakan sehari-hari untuk satu minggu ala Radar Pekalongan Disway.

Cara Mudah Menyusun Masakan Sehari-hari untuk Satu Minggu

1. Kombinasikan menu makanan yang seimbang

Cara mudah menyusun masakan sehari-hari untuk satu minggu yang pertama, moms bisa mengkombinasikan menu makanan yang seimbang. Ketika akan menyusun menu sederhana untuk 1 minggu. Hal penting yang harus menjadi perhatian adalah kombinasi menu untuk setiap harinya.

Setiap hari, menu masakan yang moms rencanakan harus seimbang, yaitu empat sehat lima sempurna yang artinya harus ada karbohidrat, protein hewani, lemak, serta protein nabati, dan vitamin.

Tidak lupa, moms juga wajib menyertakan sumber vitamin serta serta yang cukup melalui sayur-sayuran maupun buah-buahan.

BACA JUGA:Yuk Catet! 5 Resep Masakan Sehat ala Rumahan Enak dan Pastinya Bergizi untuk Anggota Keluarga

BACA JUGA:Moms Nggak Perlu Bingung! 8 Menu Masakan Sehari-hari untuk Keluarga, Dijamin Makannya Makin Lahap

Sederhananya, ketika moms telah menyediakan nasi sebagai sumber karbohidrat, jangan memberi menu karbohidrat lain seperti mie goreng maupun kentang sebagai pendamping.

Pilihlah salah satu menu sebagai sumber karbohidrat, lalu padukan dengan menu yang menjadi sumber protein hewani serta protein nabati.

2. Mengolah lauk utama secara selang-seling

Cara mudah menyusun masakan sehari-hari untuk satu minggu yang kedua yaitu moms bisa mengolah lauk utama secara selang-seling. Pada umumnya, lauk utama berupa protein hewan, bisa daging ayam, telur, daging sapi, maupun ikan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: