7 Alasan Kucing Harus Pindah Tempat Setelah Melahirkan, Kamu Tidak Akan Menyangka dengan Alasan Kelima
Alasan Kucing Harus Pindah Tempat Setelah Melahirkan -Tobias / Unsplash-
Alasan-alasan di atas adalah insting atau naluri bawaan dari seekor induk yang ingin menjaga anak-anaknya.
Jika kamu memiliki kucing betina yang akan melahirkan, kamu bisa membantu mereka menyiapkan sarang yang nyaman dan jauh dari gangguan.
Dengan begini mereka tidak akan banyak pindah dan kamu tetap bisa mengawasi pertumbuhan para kitten.
Jadi, apa kucing memang harus memindahkan anak-anaknya sebanyak 7 kali?
Jawabannya, enggak juga. Karena hal ini tergantung pada sarang yang mereka tempati.
Jika sarang yang ditempati di rasa memiliki banyak gangguan, terlalu terang, berisik, dan suhunya tidak sesuai, induk kucing mungkin akan berpindah sebanyak 5-7 kali.
Tapi jika sarang yang mereka tempati nyaman, suhunya sesuai, dekat dengan sumber makanan, dan tenang, bisa saja induk kucing hanya pindah sebanyak 3 kali, atau bahkan tidak pindah sama sekali.
BACA JUGA: Berikut Makanan Kucing Murah tapi Berkualitas, Yuk Belikan untuk Kucingmu!
Pengalaman pribadi dari kucing yang ada di rumah, dia hanya pindah dua kali, dari lemari kamar 1 ke lemari kamar 2, kemudian ke ruang kosong karena para kitten sudah tumbuh besar.
Kuncinya adalah kenyamanan. Kamu bisa membantu induk kucing mengganti alas tidur mereka seminggu sekali.
Taruh makanan dan minuman dekat dengan sarangnya, dan pastikan tempat para kitten tidur tidak terlalu terang dan jauh dari gangguan.
Semoga artikel ini bisa menjawab pertanyaan kamu tentang alasan kucing harus pindah tempat setelah melahirkan, dan membantu kamu yang kucingnya baru akan melahirkan. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: