3 Cara Membuat Minuman Kolagen Alami di Rumah untuk Perawatan Anti Aging, Rahasia Awet Muda Menyehatkan

3 Cara Membuat Minuman Kolagen Alami di Rumah untuk Perawatan Anti Aging, Rahasia Awet Muda Menyehatkan

Cara Membuat Minuman Kolagen Alami Di Rumah untuk Perawatan Anti Aging-Image by Freepik-Freepik

RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID - Minuman kolagen sering menjadi salah satu perawatan dari dalam untuk awet muda. Simak artikel ini sampai akhir untuk tahu cara membuat Minuman kolagen alami di rumah untuk perawatan anti aging.

Perawatan anti penuaan sering dicari cari terutama yang sudah memasuki usia 40an ke atas. Namun selain untuk usia tua, perawatan anti aging juga dapat digunakan sebagai pencegah penuaan dini.

Salah satu perawatan anti aging adalah dengan konsumsi kolagen dan memberikan nutrisi yang dapat meningkatkan kadar kolagen pada kulit. Minuman kolagen menjadi salah satu cara memberi asupan kolagen yang ampuh untuk kulit.

Nah pada artikel ini akan kita spill cara membuat minuman kolagen alami di rumah untuk perawatan anti aging yang ampuh untuk mengencangkan kulit secara permanen dalam beberapa hari saja.

BACA JUGA:4 Jus Sayuran Tinggi Kolagen Bikin Wajah Kencang, Cara Alami Awet Muda yang Aman dan Efektif

BACA JUGA:Cara Membuat Minuman Kolagen Agar Kulit Glowing Awet Muda, Cuma Pakai 2 Jenis Buah Saja

3 Cara Membuat Minuman Kolagen Alami di Rumah untuk Perawatan Anti Aging

Kolagen menjadi salah satu protein penting untuk merawat kulit. Kolagen menjadi salah satu sumber perawatan untuk mencegah penuaan supaya kulit kencang bebas kerutan dan bebas flek hitam.

Inilah beberapa cara membuat minuman kolagen alami di rumah untuk perawatan anti aging. Konsumsi setiap hari untuk hasil maksimal dan pastinya aman untuk kesehatan dan tidak menyebabkan batu ginjal.

BACA JUGA:Konsumsi 7 Jus Tinggi Kolagen untuk Kulit Bebas Flek dan Glowing, Bikin Langsing dan Putih

BACA JUGA:10 Jus Buah dan Sayur Kolagen Bikin Kulit Putih dan Awet Muda, Konsumsi Rutin Dapat Kurangi Flek

1. Jus seledri dan lemon

Kombinasi jus seledri dan lemon diklaim memiliki berbagai macam manfaat untuk kesehatan dan kulit. Seledri mengandung banyak kandungan pendukung kesehatan kulit dan bantu produksi kolagen

Seperti antioksidan, vitamin A, C, dan K yang mampu membantu meningkatkan produksi kolagen pada kulit serta dapat membantu membersihkan kulit, menghilangkan kotoran, serta mencegah penuaan dini.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: