Toyota New Calya 2023 Hadirkan dengan Spesifikasi yang Istimewa Cocok Dijadikan Mobil Keluarga!

Toyota New Calya 2023 Hadirkan dengan Spesifikasi yang Istimewa Cocok Dijadikan Mobil Keluarga!

Toyota new calya 2023--Instagram

RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID – Munculnya Toyota New Calya 2023 sebagai MPV 7 seater dengan mengusung konsep desain stylish dan modern.

Mobil ini sendiri menawarkan pengalaman berkendara yang memuaskan bagi calon konsumennya, baik dari tampilan maupun fungsinya.

Namun salah satu daya tarik yang menjadikan mobil ini menarik untuk dimiliki adalah, penampilannya yang semakin atraktif dan juga sporty, sehingga membuat siapa pun yang melihatnya akan terpesona.

BACA JUGA: Rekomendasi Mobil Harga 20 Jutaan untuk Keluarga, Yuk Beli Langsung!

BACA JUGA: New Almaz RS Pro Hadir Sebagai SUV Turbo Modern dengan Spesifikasi Istimewa!

Mobil ini hadir dengan desain yang cukup ramping, dan dipadukan dengan New Smoked Headlamp untuk semua tipe yang disediakan.

Sehingga mampu memberikan sentuhan estetika yang lebih modern, dan tidak hanya memberikan pencahayaan yang optimal saja, namun juga menambah kesan sporty pada setiap perjalanannya.

Pada bagian grill di depannya sudah mengusung konsep baru dengan New Front Mid Grille Design dengan aksen geometris dan juga chrome, yang memberikan kesan sporty dan nuansa modern yang cukup memukau.

BACA JUGA: Honda Brio RS 2023 Hadir dengan Fitur Modern dan Teknologi Canggih, Layak untuk Dimiliki!

BACA JUGA: Padahal Lebih Unggul, Daihatsu Sirion 2023 Tak Selaris Mobil LCGC, Sayang Banget!

Untuk semua typenya juga sudah menggunakan New Alloy Wheel, sehingga menambah kesan sporty dan juga bold, dengan tambahan desain dan sentuhan chrome yang baru.

Selain meningkatkan performanya, juga mampu memberikan penampilan yang cukup menarik, sehingga layak untuk dimiliki.

Meskipun jika dilihat sekilas dari luar mobil ini terlihat cukup kompak, namun jika masuk ke dalamnya akan disuguhkan dengan kabin ruangan yang luas, sehingga nyaman untuk seluruh penumpangnya.

BACA JUGA: Nyari Mobil Diesel? Inilah Mobil Diesel Irit Bahan Bakar yang Bisa Kamu Miliki!

BACA JUGA: Iritnya Kebangetan, Isuzu Panther 2000 Masih Banyak Diminati Konsumen, Meski Teknologinya Jadul!

Pihak Toyota memikirkan desain interiornya dengan cukup matang, sehingga mampu menjadikan setiap perjalanan menjadi pengalaman yang cukup menyenangkan.

Pada bagian interiornya juga semakin eksklusif dan maskulin, hal ini berkat hadirnya New Holder Interior Color untuk semua typenya.

Hadir juga warna-warna baru, yang memberikan nuansa segar dan modern, sehingga mampu meningkatkan kenyamanan dan gaya interior mobil ini.

BACA JUGA: Honda Blade 110 2023 Harganya Rp 12 Jutaan Jadi Motor Bebek Super Irit Dikelasnya!

BACA JUGA: Tampil Elegan Berkendara dengan Yamaha Grand Filano, Motor Ramah Lingkungan

Tidak hanya itu saja, mobil ini juga menawarkan pengalaman hiburan tanpa batas, berkat adanya New Advanced Audio Head Unit pada semua typenya.

Untuk fitur G-Gradenya sudah dilengkapi dengan koneksi mirroring, sementara untuk E-Gradenya menawarkan koneksi Bluetooth.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: