4 Rekomendasi Bedak yang Ampuh untuk Memutihkan Wajah dengan Cepat, Tampil Mulus Glowing Flawless Tahan Lama
Ilustrasi Bedak yang Ampuh untuk Memutihkan Wajah dengan Cepat, Tampil Mulus Glowing Flawless Tahan Lama -Ayu Story-Youtube
BACA JUGA:4 Bedak Wardah yang Bagus untuk Usia 50 Tahun Ke Atas, Bikin Wajah Mulus Bebas Kerutan Seharian
Harga bedak PIXY UV Whitening Loose Powder terbilang sangat terjangkau, kamu bisa mendaptkannya dengan harga sekitar Rp 29.000 saja..
2. Caring Colours UV White Microfine Loose Powder
Caring merupakan salah satu produsen kosmetik yang yang bagus. Dengan kemasannya yag berbentuk bulat dan transparan, dan sudah dilengkapi dengan sponge tentunya sangat nyaman saat digunakan.
Adapun hasil yang didapat dari pemakian bedak Caring Colours UV White Microfine Loose Powder sangalah natural di wajah dan juga bisa tahan lama anti luntur.
Bedak ini sangat ringat untuk di aplikasikan pada kulit waja. Produk ini bisa membuat kulit wajah kamu tampak lebih putih bercahaya tanpa memberikan efek breakout atau cakey.
Kamu bisa mencoba produk bedak ini dengan memilih shade yang sesuai dengan warna kulit wajah. Kamu bisa mendapatkan produk ini dengan harga sekitar Rp 77.300
BACA JUGA:4 Bedak untuk Menutupi Flek Hitam yang Bagus, Ampuh Bikin Wajah Putih dan Mulus Bebas Kerutan
3. Garnier Light Complete Visible Whitening Face Powder
Garnier memiliki varian produk bedak yang bagus untuk memutihkan wajah loh, hasilnyapun bisa bikin wajah cerah tanpa kilap.
Bedak Garnier Light Complete Visible Whitening Face Powder memiliki tekstur yang ekstrk lembut dan sangat nyaman saat di aplikasikan di wajah, dan bedak ini mampu tahan lama hingga 6 jam.
Memilikiformulas yang telah menggabungakan teknologi bedak mikro untuk kulit wajah yang halus. Selain itu, di dalam bedak ini juga mengandungvitamin C yang bisa menghambat produksi pigmen agar kulit terlihat lebih cerah.
Garnier Light Complete Visible Whitening Face Powder mengandung SPF 18 yang sudah memproteksi kulit dari paparan sinar matahari, sehingga bisa mencegah terjadinya penggelapan pada kulit dan juga bintik hitam di wajah.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: