Ini Dia 10 Obat Asma di Apotek yang Ampuh, Lengkap dengan Harganya

Ini Dia 10 Obat Asma di Apotek yang Ampuh, Lengkap dengan Harganya

Obat Asma di Apotek yang Ampuh--freepik.com/freepik

7. Farbivent Sol

Obat asma yang ada di apotek selanjutnya adalah Farbivent Sol. Obat ini merupakan larutan obat yang dapat dimasukkan ke dalam inhaler atau nebulizer.

Obat ini mampu meredakan sesak napas karena mengandung bahan ipratoropium br dan salbutamol suphate dijual dengan harga Rp10.000 - Rp111.541.

8. Berotec

Berotec adalah salah satu obat asma yang paling efektif. Obat ini mengandung bahan aktif fenoterol hidrobromida 100 mcg. Obat ini bekerja dengan cara merelaksasi otot-otot saluran pernapasan, sehingga memudahkan oksigen masuk dan keluar dari paru-paru. Harga obat Berotec ini dibanderol mulai dari Rp96.208 - Rp144.200.

9. Ataroc Syrup

Obat asma ini mengandung bahan aktif procaterol HCl. Obat ini tersedia dan berukuran 60 ml. Ataroc Syrup termasuk obat keras, sehingga penggunaannya harus dengan resep dokter. Ataroc Syrup dijual mulai dari harga Rp51.000 - Rp59.000.

10. Singulair

Singulair adalah salah satu obat asma paling efektif yang tersedia di apotek. Obat ini sangat mudah dikonsumsi karena dapat dikunyah, sehingga sangat cocok untuk anak-anak yang memiliki penyakit asma. Obat ini dapat dikonsumsi oleh anak-anak mulai dari usia 2 tahun.  

BACA JUGA:Obat Penurun Panas Alami yang Dapat Menurunkan Panas secara Efektif

BACA JUGA:Inilah 7 Obat Gondongan Alami, Efektif dalam Meredakan Pembengkakan

Itulah daftar obat asma di apotek yang ampuh yang bisa menjadi referensimu. Pastikan kamu mengonsumsi obat-obatan di atas sesuai dengan resep dokter. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: