Begini Cara Membuat Masker Alami untuk Menghilangkan Kerutan di Wajah Cuma 2 Bahan Bikin Glowing Tanpa Noda

Begini Cara Membuat Masker Alami untuk Menghilangkan Kerutan di Wajah Cuma 2 Bahan Bikin Glowing Tanpa Noda

Begini Cara Membuat Masker Alami untuk Menghilangkan Kerutan di Wajah Cuma 2 Bahan Bikin Glowing Tanpa Noda-Youtube / wulanhusna-

Masker wajah alami ini juga dapat meningkatkan elastisitas kulit dan dapat membantu mengencangkan kulit yang kendur.
Kamu bisa menambahkan madu dan minyak zaitun pada masker buah pisang ini supaya kamu mendapatkan hasil wajah yang putih glowing secara optimal.

Bahan alami madu dan minyak zaitun ini juga mengandung humektan dan mengandung antioksidan yang dapat memperbaiki sel-sel kulit yang mengalami kerusakan.

Buah pisang ini juga dikenal sebagai bahan alami yang bisa digunakan sebagai botox. Buah pisang ini mengandung nutrisi melawan kerutan yang dapat membantu memudarkan tampilan bintik-bintik penuaan dan mencegah pembentukan garis-garis halus dan masalah kerutan.

Buah pisang ini bisa kamu gunakan sebagai exfoliator alami yang hebat dan bisa membantu mengelupas kelebihan sebum pada permukaan kulit.

BACA JUGA:3 Sunscreen untuk Memutihkan Wajah yang Susah Putih Terbaik, Ampuh Hilangkan Noda Hitam dan Kecilkan Pori

BACA JUGA:4 Krim untuk Memutihkan Wajah yang Susah Putih Terbaik, Ampuh Hilangkan Noda Hitam, Kulit Glowing Awet Muda

Begini cara membuat masker alami untuk menghilangkan kerutan di wajah:
-    Langkah yang pertama, kamu bisa mengupas dan hancurkan setengah buah pisang hingga halus
-    Tambahkanlah madu dan minyak zaitun lalu aduk hingga rata
-    Setelah itu kamu bisa mengoleskan masker ke seluruh kulit wajah dan leher
-    Diamkanlah selama kurang lebih 15 menit dan kemudian kamu bisa membilas wajah dengan air yang hangat.

2.    Masker putih telur dan yoghurt

Salah satu rekomendasi masker alami untuk menghilangkan kerutan di wajah adalah dengan membuat masker putih telur dan yoghurt.

Telur merupakan salah satu bahan alami yang paling umum digunakan untuk mengencangkan kulit.
Kandungan albumin yang ada di dalamnya mampu membentuk warna kulit dan membuatnya kencang.

Bahan alami yoghurt ini memiliki kandungan asam laktat, yang memiliki fungsi sebagai exfoliator.
Selain itu, ia juga mampu membantu menghilangkan noda hitam dan memberishkan kulit wajah secara optimal.

BACA JUGA:3 Cara Memutihkan Wajah yang Susah Putih Secara Alami Efektif Bikin Wajah Putih Glowing Bebas Noda Hitam

BACA JUGA:3 Cream Pemutih Wajah untuk Wajah yang Susah Putih Terbaik, Ampuh Bikin Putih Glowing Permanen, Harga Termurah

Segera setelah kamu mengoleskan masker putih telur, kamu bisa merasakan kulit yang mulai mengencang.
Efek yang satu ini biasanya berlangsung sekitar satu jam setelah kamu membilas masker wajah alami, ia mampu memberikan tampilan wajah yang sehat dan mampu mengurangu tampilan garis-garis halus.

Putih telur ini bertindak sebagai astringent ringan yang mampu membersihkan pori-pori wajah yang tersumbat, kotoran, dan debu yang mengendap pada permukaan wajah.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: