Mau Tahu Manfaat Bawang Lanang Hitam dari Sisi Kesehatan? Bisa Menjaga Kesehatan Jantung!
Manfaat Bawang Lanang Hitam-youtube-youtube
Bawang lanang mengandung senyawa allicin dan organosulfur yang sangat efektif dalam menurunkan terjadinya resiko penyakit jantung.
2. Menurunkan Kadar Lemak Jahat dalam Darah
Manfaat bawang lanang hitam yang kedua adalah mampu untuk menurunkan kadar lemak jahat yang terkandung dalam darah dan bisa menghambat aliran darah.
Kolesterol dalam darah dibagi menjadi dua yakni kolesterol yang baik atau HDL dan kolesterol jahat atau lemak jahat LDL.
Mengkonsumsi bawang putih lanang dapat mengurangi kadar kolesterol yang terkadung didalam darah karena kandungan allicin yang sangat efektif menurunkan kolesterol.
Nah itu dia pembahasan mengenai manfaat bawang lanang hitam yang ternyata mampu menjaga kesehatan jantung dan menurunkan kadar kolesterol dalam darah. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: