Wajib Tahu! Efek Samping Vaksin pada Kucing: Jadi Pendiam dan Tidak Nafsu Makan, Begini Cara Mengatasinya!
Efek Samping Vaksin pada Kucing -Fernando Lavin/Unsplash-
RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID – Meski ada banyak manfaat yang bisa didapat dari vaksin, namun efek samping vaksin pada kucing tetap menjadi momok yang menyeramkan bagi sebagian pemilik dan Anabul.
Sebagai pemilik yang baik, kita pastinya ingin yang terbaik untuk Anabul dengan memberikan mereka pakan terbaik, perawatan, mainan, hingga vaksin.
Nah, vaksin ini bertujuan untuk menjaga kesehatan kucing agar tetap optimal dan terhindar dari virus-virus jahat yang mudah menular.
Hal ini sangat penting, bersamaan dengan menjaga kebersihan dan nutrisi yang masuk ke tubuh kucing.
Semenjak kucing memasuki usia 6 minggu setelah lahir, kucing sudah bisa divaksinasi tahap I, yaitu vaksin Tricat.
Setelahnya akan dilanjutkan dengan vaksin tahap II, vaksin Tetracat, di usia 12-14 mingguan.
Lalu vaksin tahap III, vaksin untuk rabies di usia 20 mingguan. Dan tidak hanya itu, kucing juga bisa mendapat vaksin tambahan jika dokter merekomendasikan.
Di samping mendapat segunung manfaat dari vaksin, ternyata beberapa kucing bisa mengalami efek samping dari pemberian vaksin.
Apakah efek samping vaksin ini berbahaya bagi kucing? Berikut ulasannya!
Efek Samping Vaksin pada Kucing
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: