Seger Banget Cocok Buat Menu Makan Siang! 4 Resep Masakan Iga Sapi Tanpa Santan, Simpel dan Lezat

Seger Banget Cocok Buat Menu Makan Siang! 4 Resep Masakan Iga Sapi Tanpa Santan, Simpel dan Lezat

Resep Masakan Iga Sapi Tanpa Santan-Ilustrasi Resep Masakan Iga Sapi Tanpa Santan-Instagram

BACA JUGA:M Qodori: Turun Gunungnya Erick Thohir Beri Kontribusi Besar Bagi Kemenangan Prabowo-Gibran di Pilpres 2024

BACA JUGA:6 Resep Masakan Simpel dan Murah Ala Anak Kos, Jangan Lupa Dicatet Biar Nggak Makan Mie Instan Melulu

4. Iga Garang Asam

Bahan:

  • 1 kg iga sapi
  • Air asam secukupnya
  • Air secukupnya
  • Garam, gula
  • 2 blok gula merah
  • Minyak

Bumbu :

  • 10 siung bawang merah
  • 8 siung bawang putih
  • 5 buah tomat hijau
  • 3 buah cabai hijau besar
  • 3 buah cabai merah besar
  • 10 belimbing wuluh
  • 1 buah tomat merah
  • 2 batang serai
  • 4 lembar daun salam
  • 8 lembar daun jeruk
  • 2 ruas lengkuas
  • 2 ruas jahe
  • 15 rawit merah

Cara membuat:

  1. Didihkan air, beri garam. Rebus iga sapi selama 20 menit. Buang airnya.
  2. Panaskan minyak, tumis semua bumbu dan garam hingga matang (sisakan sebagian tomat hijau, cabai merah, cabai hijau, dan rawit).
  3. Didihkan air kembali, masukkan bumbu tumis dan iga. Rebus hingga empuk.
  4. Tambahkan gula jawa dan air asam jawa. Koreksi rasa.
  5. Bila iga sudah empuk, masukkan bagian tomat hijau, cabai merah, cabai hijau, dan rawit. Aduk sebentar dan matikan api.
  6. Iga siap disajikan.(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: