4 Daftar Buah Penghilang Flek Hitam, Mengandung Kolagen Bantu Cerahkan Kulit dan Awet Muda

4 Daftar Buah Penghilang Flek Hitam, Mengandung Kolagen Bantu Cerahkan Kulit dan Awet Muda

Daftar Buah Penghilang Flek Hitam-Image by valuavitaly on Freepik-Freepik

Banyak hal yang menjadi penyebab flek hitam mulai dari paparan panas matahari, polusi, kotoran yang menumpuk dan alaergi penggunaan bahan tertentu sehingga penangananya juga berbeda.

BACA JUGA:Inilah Masker Buah yang Dapat Memutihkan Wajah dengan Cepat, Cuma 3 Langkah Bikin Mulus Bebas Flek Hitam

BACA JUGA:6 Daftar Buah Buahan yang Dapat Memutihkan Kulit dalam 1 Minggu, Yuk Konsumsi Setiap Hari

Flek hitam ini dapat mengganggu penampilan dalam sehari hari. Noda pada wajah ini akan sulit ditutupi bahkan oleh makeup sekalipun sehingga perlu diatasi secara bertahap.

Salah satu cara mengatasinya adalah dengan menggunakan bahan alami seerti sayur dan buah. kamu bisa memanfaatkannya sebagai masker atau mengonsumsi secara langsung.

Yuk simak beberapa rekomendasi daftar buah penghilang flek hitam yang bisa kamu gunakan sebagai bahan alami penghilang flek hitam dengan mudah. Bisa kamu olah sebagai masker maupun konsumsi langsung.

BACA JUGA:Mau Bebas Keriput Awet Muda? Begini Cara Bikin Minuman Kolagen Paling Mudah di Rumah, Cuma Pakai 1 Jenis Buah

BACA JUGA:Muka Glowing Alami dalam 1 Hari, Beginilah Cara Cepat Memutihkan Wajah dengan Masker Buah, Efektif Glowing

1. Nanas

Cara menghilangkan flek hitam dengan buah yang pertama adalah nanas. Buah buahan sitrus ini memiliki kandungan yang dapat beranfaat untuk kesehatan kulit secara keseluruhan.

Nanas memiliki fungsi mengangkat sel kulit mati, selain itu juga dapat mempercepat regenerasi sel kulit baru sehingga dapat memudarkan flek hitam dan mencerahkan wajah kusam.

Nanas juga mengandung senyawa yang dapat mengatasi kerusakan akibat raadikal bebas termasuk masalah flek hitam dan penuaan dini.

BACA JUGA:Inilah Resep Jus Buah untuk Memutihkan Kulit dalam 3 Hari, Bikin Wajah Awet Muda Bebas Noda Hitam dan Kerutan 

2. Lemon

Lemon sebagai sumber vitamin C ayng baik dapat meningkatkan produksi kolagen secara alami sehingga dapat membuat kulit tampak cerah dan awet muda alami serta mengurangi tampilan flek.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: