Wajib Tahu! Inilah 5 Cara untuk Mengobati Muntaber yang Aman Dilakukan dan Dijamin Ampuh dalam 1 Hari
cara untuk mengobati muntaber -ilustrasi orang mengalami muntaber-freepik.com
RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID - Tahukah kalian bahwa ada banyak cara untuk mengobati muntaber yang aman dilakukan untuk semua kalangan usia. Yuk ketahui cara-caranya di bawah ini.
Muntaber atau gastroenteritis adalah peradangan pada saluran pencernaan, khususnya lambung, usus besar, dan susu kecil yang mana membuat orang yang terinfeksi terus muntah dan buang air besar terus menerus.
Gangguan pencernaan ini dapat memicu gejala seperti diare, kram perut, mual, muntah, hingga demam. Karena sering diare dan muntah inilah membuat tubuh kehilangan asupan nutrisi dan dehidrasi.
Untuk itulah, kalian perlu mengobati penyakit ini sesegera mungkin. Nah, selain minum obat penyembuh muntaber, kalian juga harus melakukan cara untuk mengobati muntaber seperti berikut ini.
BACA JUGA:Ini Dia 6 Khasiat Buah Sukun untuk Asam Urat dan Kolesterol
1. Mengonsumsi Makanan Hambar
Selain minum obat, cara untuk mengobati muntaber yang pertama adalah mengonsumsi makanan hambar.
Rasanya memang kurang lengkap bila mengonsumsi makanan tanpa rasa asin, pedas, atau gurih. Akan tetapi, penderita muntaber perlu berhati-hati saat mengonsumsi makanan dengan cita rasa yang kuat.
Ketika mengalami gangguan pencernaan seperti muntaber, kalian disarankan untuk mengonsumsi makanan hambar untuk menghindari rasa mual dan iritasi usus. Sebab, makanan yang rasanya cukup kompleks bisa semakin mengiritasi usus.
Beberapa makanan hambar yang ringan dicerna usus oleh penderita muntaber yaitu:
- Sereal panas, seperti oatmeal, krim gandung, atau bubur beras
- Nasi Putih
- Roti Tawar
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: