Layak Dicoba, 5 Buah yang Mengandung Kalium Ampuh Atasi Sakit Lambung

Layak Dicoba, 5 Buah yang Mengandung Kalium Ampuh Atasi Sakit Lambung

Buah yang Mengandung Kalium --Freepik.com

RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID - Buat kamu yang sedang menderita asam lambung perlu konsumsi buah yang mengandung kalium. Sebab kalium ampuh untuk mengatasi sakit lambung.

Kandungan kalium pada buah dibutuhkan untuk menetralisir masalah asam lambung yang naik. Sehingga tidak menimbulkan sakit pada perut. 

Sakit asam lambung tidak akan pernah sembuh bila masih konsumsi buah yang mengandung asam tinggi. Diantaranya lemon, jeruk nipis, delima, dan kiwi.

BACA JUGA:Layak Dicoba, Ini Dia 7 Minuman Pencegah Asam Lambung Naik yang Ampuh Redakan Sakit Perut

BACA JUGA:Meredakan Sakit Perut Secara Alami, Inilah Obat Tradisional Asam Lambung untuk Lansia 60 Tahun

Semua jenis buah tersebut mengandung asam yang tinggi. Tidak cocok untuk perut yang lagi sakit asam lambung.

Inilah beberapa buah yang mengandung kalium untuk menetralisir asam lambung. Selain enak ataupun segar, buah-buahan ini juga pastinya menyehatkan.

1. Buah Pisang

Buah pisang mengandung kalium yang mampu menetralisir asam lambung. Cocok kalau dijadikan sebagai makanan penyembuh asam lambung.

Sebab kandungan kalium pada buah pisang mampu menurunkan sakit lambung. Sangat disarankan untuk penderita asam lambung.

2. Buah Melon

Buah melon selain mengandung vitamin A yang bagus untuk kesehatan mata, juga mengandung kalium.

Kalium merupakan senyawa yang dapat dimanfaatkan untuk menurunkan kadar asam lambung. Sehingga lambung tetap sehat dan kuat.

BACA JUGA:Bisa Memperburuk Kesehatan, Ini Dia 4 Jenis Buah yang Wajib Dibatasi bagi Para Penderita Sakit Jantung

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: