Layak Dipertimbangkan Inilah Mobil Keluarga Bekas Murah dan Irit, Gak Rugi Membelinya!
![Layak Dipertimbangkan Inilah Mobil Keluarga Bekas Murah dan Irit, Gak Rugi Membelinya!](https://radarpekalongan.disway.id/upload/6b5349651267fd1f0e9956d537f252c2.jpg)
Mobil Keluarga Bekas Murah dan Irit--Instagram
Selain itu, harganya juga sudah cukup terjangkau, terbukti di beberapa postingan yang kami lihat di market place, Suzuki Ertiga keluaran tahun 2012 dibandrol dengan harga Rp 80 sampai 90 jutaan.
Mobil ini juga memiliki konsumsi bahan bakar yang irit, dan juga karakter mesinnya yang cukup responsif, hal ini menjadikannya cocok untuk pemakaian harian pemiliknya.
BACA JUGA: Idaman Banget Inilah Motor Murah yang Mesinnya Bandel, Siap Dibawa Kemanapun!
BACA JUGA: Honda Stylo 160 Meluncur dengan Gaya Skutik Premium Harga Mulai Rp27 Jutaan
5.Nissan Grand Livina
Rekomendasi mobil keluarga bekas murah dan irit yang terakhir ada Nissan Grand Livina, mobil ini sudah tidak perlu diragukan lagi kenyamanannya.
Tidak heran kalau banyak keluarga memilih mobil ini, karena konsumsi bahan bakarnya irit, interiornya nyaman dan juga harganya cukup terjangkau.
Nissan Grand Livina ini, dibandrol dengan harga mulai dari Rp 60 jutaan, dan perawatan mesinnya pun cukup mudah dan murah, karena spare partnya tersedia mulai dari kualitas original sampai kualitas kw.
Nah itulah beberapa rekomendasi mobil keluarga bekas murah dan irit, bagaimana apakah kamu tertarik untuk memiliki rekomendasi yang kami tawarkan diatas?.(*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: