Inilah 4 Parfum Non Alkohol Terbaik yang Tahan Lama, Tetap Wangi Meskipun Berkeringat Seharian

Inilah 4 Parfum Non Alkohol Terbaik yang Tahan Lama, Tetap Wangi Meskipun Berkeringat Seharian

Inilah 4 Parfum Non Alkohol Terbaik yang Tahan Lama, Tetap Wangi Meskipun Berkeringat Seharian-Youtube/Mita Dewi-

3. Baby Touch Burberry

Brand Burberry ini berasal dari Inggris. Salah satu produknya yaitu parfum Baby Touch adalah parfum yang bisa dipakai siapapun.

BACA JUGA:Begini Cara Menggunakan Teh untuk Menghilangkan Uban, Rambut Hitam Permanen Sampai ke Akar dalam 4 Langkah

BACA JUGA:Inilah 5 Merk Krim Pemutih Wajah Terbaik di Apotik, Rahasia Bebas Flek Hitam dan Kusam Selamanya

Termasuk pada penggunaan bayi, sehingga aman dipakai untuk anak sampai dewasa. Produknya ini bebas dari kandungan alkohol.

Aromanya cukup lembut dengan sentuhan citrus. Parfum non alkohol terbaik yang tahan lama ini juga punya aroma flora yang diperoleh dari campuran sweet vanilla, lily, dan bunga melati.

Baby Touch Burberry ini bisa kamu beli secara online dengan harga kisaran Rp 800 ribu. Menurutmu cukup mahal tidak?

4. Marjolaine Parfum Halal

Kembali ke produk lokal, kali ini ada Marjolaine yang menyediakan parfum halal. Salah satu produk parfumnya ini, Marjolaine eau de perfume memiliki konsentrasi yang tinggi dan tahan lama.

BACA JUGA:Apakah Cuka Apel Bisa Menghilangkan Flek Hitam? Begini Cara Pakainya Agar Noda Hitam Jadi Cerah Merata

BACA JUGA:Apakah Kopi Bisa Memutihkan Kulit dan Menghilangkan Noda Hitam? Begini 2 Cara Pakainya Agar Cerah Awet Muda

Parfum non alkohol terbaik yang tahan lama ini bisa bertahan sampai 5 jam setelah pemakaian pertama.

Ada 3 kategori yang tersedia: 

  • Strong classic
  • Soft elegant
  • Fresh luxury

Ketiga kategori tersebut, Marjolaine menyediakan 40 varian berbeda. Banyak banget kan? Nah, kamu harus menemukan aroma yang pas sesuai dengan karakter dirimu.

Parfum halal dari Marjolaine ini dibanderol dengan harga kisaran Rp 225 ribu sampai Rp 286 ribuan. Jadi, kamu mau pilih parfum yang mana nih? 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: