Cara Mengusir Kecoa dengan Efektif dengan Hanya Menggunakan 2 Bahan Sederhana, Mau Tahu Caranya?

Cara Mengusir Kecoa dengan Efektif dengan Hanya Menggunakan 2 Bahan Sederhana, Mau Tahu Caranya?

Cara Mengusir Kecoa dengan Efektif-Foto : Jamaludin Mubarok-Radar Pekalongan

RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID - Ternyata inilah cara mengusir kecoa dengan efektif yang hanya dengan menggunakan bahan-bahan berikut ini kecoa dirumah minggat.

Banyak orang yang takut dan geli dengan serangga yang satu ini karena memang hewan ini memiliki bentuk yang unik dan sedikit menyeramkan.

Jadi, ketika dalam rumah kita terdapat kecoa maka kita harus segera mengusirnya jauh dari rumah agar tidak mengganggu keluarga kita.

Berbagai cara bisa kamu lakukan untuk mengusir serangga ini, akan tetapi kali ini kita akan membagikan caranya dengan bahan sederhana.

Kali ini kita akan membahas mengenai cara mengusir kecoa dengan efektif yang akan membuat kecoa yang berada dirumahmu menjadi tidak nyaman.

Berikut ini adalah beberapa pembahasan mengenai cara mengusir kecoa dengan efektif yang sudah dirangkum dari beberapa sumber.

BACA JUGA:Inilah 3 Cara Mengusir Kecoa yang Masuk ke Dalam Rumah Kamu, Salah Satunya Sering Diabaikan!

BACA JUGA:Kesal Dengan Kecoa? Inilah 4 Bahan Sederhana Untuk Mengusir Kecoa Dalam Sekali Semprot

Cara Mengusir Kecoa dengan Efektif

1. Menggunakan Timun

Timun merupakan salah satu sayuran yang biasa digunakan untuk lalapan dan rasanya sangat lezat dan teksturnya renyah sedikit berair.

Akan tetapi selain bisa menjadi bahan sayuran lalapan yang sangat enak, ternyata cara mengusir kecoa dengan efektif juga bisa menggunakan timun.

Caranya adalah dengan mengiri-iris timun seukuran lalapan, lalu taruhlah di berbagai tempat yang biasa dilewati oleh kecoa.

BACA JUGA:Amalan Doa Khusus Hari Jumat, Ustaz Adi Hidayat: Sebagai Penarik Rezeki dan Penangkal Perbuatan Maksiat

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: