4 Sunscreen Terbaik untuk Semua Jenis Kulit, Bikin Wajah Cerah Awet Muda Bebas Tanda Penuaan dan Flek Hitam

4 Sunscreen Terbaik untuk Semua Jenis Kulit, Bikin Wajah Cerah Awet Muda Bebas Tanda Penuaan dan Flek Hitam-youtube/Siska Valentina-
Sunscreen terbaik untuk semua jenis kulit ini memiliki tekstur ringan sehingga membuatnya ramah untuk semua jenis kulit.
Wardah UV Shield Gel Sunscreen Serum SPF 35 PA+++ dibanderol dengan harga mulai Rp 30 ribuan. Formulanya punya lebih banyak hero ingredients, seperti vitamin C, glutathione, dan vitamin B3.
Kandungan tersebut membuat wajah yang kusam tampak lebih cerah. Sunscreen ini juga akan menyamarkan flek hitam di wajah, dan bisa dipakai sebelum menggunakan make up.
2. Vaseline Tone Up Sun Cream 40 SPF PA++
Rekomendasi sunscreen terbaik untuk semua jenis kulit berikutnya adalah Vaseline Tone UP Sun Cream.
Sunscreen ini memiliki SPF 40 PA+++ yang cukup bagus untukl melindungi kulit dari dampak negatif paparan sinar matahari.
Formulanya dibuat dengan kelebihan akan membuat kulit terasa lembap dan tampak sehat. Bahkan juga akan memberikan efek kulit yang lebih cerah.
Sunscreen yang cocok untuk semua jenis kulit ini dibanderol dengan harga mulai dari Rp 150 ribuan untuk ukuran 50 ml.
3. Cetaphil UVA/UVB Sun Protect SPF 50
Merk yang satu ini kerap direkomendasikan dokter karena terkenal memiliki produk yang bagus untuk semua jenis kulit, termasuk kulit sensitif.
Nah, salah satu produk sunscreen Cetapil ini juga termasuk sunscreen terbaik untuk semua jenis kulit. Kandungan SPF 50-nya akan melindungi kulit secara maksimal dari sinar UV.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: