Ingin Terasa Baru Terus? Perhatikan 7 Tips Merawat Mobil Bekas, Dijamin Performanya Akan Tetap Prima dan Awet

Ingin Terasa Baru Terus? Perhatikan 7 Tips Merawat Mobil Bekas, Dijamin Performanya Akan Tetap Prima dan Awet-Youtube.com/Why You-
Beberapa di antaranya seperti rutin membersihkan kondensor AC, menjaga kebersihan kabin mobil dan selalu membersihkan filter AC. Selain itu, kamu juga perlu menggunakan AC dengan cara yang tepat seperti dengan tidak menyalakan AC saat jendela terbuka.
Agar kondisi AC selalu optimal dan tetap terasa dingin, kamu dapat melakukan service AC secara berkala.
7. Jaga kebersihan interior dan eksterior mobil
Ketika merawat interior mobil, ada beberapa hal yang dapat kamu lakukan seperti membersihkan dashboard, melapisi kabin mobil dengan karpet baru, menggunakan pengharum mobil, merawat jok mobil, dan lain-lain.
Sedangkan pada bagian eksteriornya, kamu dapat melakukan beberapa perawatan supaya mobil tetap mempunyai tampilan yang bersih. Misalnya seperti mencuci mobil dengan sabun khusus mobil atau menggunakan wax supaya tetap mengkilap.
Apabila kamu menemukan body mobil dalam kondisi baret atau rusak maka segera bawa ke bengkel untuk memperbaikinya.
Nah, itulah 7 tips merawat mobil bekas, dijamin performanya akan tetap prima dan awet. Semoga bermanfaat!(*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: https://autopedia.id/en/blog/tips-merawat-mobil-untuk-kamu-yang-ingin-beli-mobil-bekas-ux31efn0c9yh08mt