Cara Meluruskan Rambut Secara Alami dalam Sekali Pakai, Cuma Pakai 1 Jenis Buah Hasilnya Seperti Smoothing

Cara Meluruskan Rambut Secara Alami dalam Sekali Pakai, Cuma Pakai 1 Jenis Buah Hasilnya Seperti Smoothing

Cara Meluruskan Rambut Secara Alami dalam Sekali Pakai, Cuma Pakai 1 Jenis Buah Hasilnya Seperti Smoothing-Youtube/Christhine TYN-

Cara meluruskan rambut secara alami dalam sekali pakai bisa menggunakan buah pisang yang dicampur dengan madu.

Madu juga kaya manfaat untuk perawatan rambut. Kandungannya kaya akan antioksidan yang bisa mengondisikan kulit kepala dan juga mempromosikan penyembuhan kulit kering dan iritasi.

Bahkan penggunaan madu untuk perawatan kulit kepala bisa memberikan kelembaban dan antioksidan ke rambut.

BACA JUGA:Cuma Pakai 1 Jenis Daun, Begini Cara Agar Kulit Kencang dan Awet Muda di Usia 50 Tahun ke Atas Secara Alami

BACA JUGA:Cara Membuat Gel Skincare Sendiri Ala dr Zaidul Akbar, Pakai 2 Bahan Alami Kulit Jadi Glowing Halus dan Lembut

Sebab, madu adalah humektan alami yang juga akan memelihara folikel rambut dan menjaga elastisitas rambut sekaligus.

Bahan yang dibutuhkan:

  • 1 sampai 2 buah pisang yang sudah matang
  • 1 sendok makan madu

Cara meluruskan rambut secara alami dalam sekali pakai:

  • Pertama, haluskan pisang
  • Setelah halus, campurkan pisang dengan madu di dalam blender
  • Pastikan bahan tercampur rata dan berbentuk pasta
  • Masker pisang untuk meluruskan rambut siap dipakai

BACA JUGA:dr Zaidul Akbar Bagikan Resep Atasi Flek Hitam dan Wajah Kusam, Cuma Pakai 2 Bahan Alami Begini Caranya

BACA JUGA:4 Sunscreen Terbaik untuk Semua Jenis Kulit, Bikin Wajah Cerah Awet Muda Bebas Tanda Penuaan dan Flek Hitam

Cara pemakaian:

  • Pertama, rapihkan rambut terlebih dahulu
  • Setelah itu, oeskan masker pisang pada rambut
  • Pastikan bagian kulit kepala dan akar rambut tersentuh ya
  • Diamkan maker selama 15 menit
  • Barulah kemudian bilas dengan air sampai bersih
  • Kamu bisa menggunakan kondisioner setelahnya agar rambut lebih halus

Bagaimana? Cara meluruskan rambut secara alami dalam sekali pakai menggunakan masker pisang ini cukup mudah, bukan?

Manfaat Masker Pisang Lainnya

Tidak cuma untuk meluruskan rambut saja, ada berbagai manfaat yang bisa didapatkan dari penggunaan masker ini, yaitu sebagai berikut:

BACA JUGA:dr Zaidul Akbar Bagikan Resep Menghilangkan Kantung Mata Secara Alami, Ternyata Begini Caranya Tanpa Operasi

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: