Ini Dia 8 Makanan Fastfood yang Bikin Ginjal Rusak dan Picu Kreatinin Tinggi

Ini Dia 8 Makanan Fastfood yang Bikin Ginjal Rusak dan Picu Kreatinin Tinggi

Makanan Fastfood yang Bikin Ginjal Rusak--Freepik.com

Gorengan tahu, tempe maupun bakwan adalah makanan yang kurang menyehatkan. Sebab di dalamnya mengandung lemak tinggi.

Kandungan lemak yang tinggi akan meningkatkan berat badan tubuh. Tentunya berat badan yang naik akan mengakibatkan kerusakan organ tubuh salah satunya ginjal.

8. Ikan Sarden Kalengan

Makanan kemasan kalengan tidak bisa dikonsumsi dalam jumlah yang banyak dan sering. Sebab bisa mengakibatkan kerusakan pada organ ginjal.

Ada kandungan natrium sebanyak 200 sampai 700 mg per harinya. Ikan sarden yang diawetkan mengandung natrium yang tinggi.

BACA JUGA:5 jenis Ikan yang Tidak Boleh Dimakan oleh Penderita Asam Urat, Dapat Memperparah Penyakit Asam Urat

BACA JUGA:Inilah Jus Buah untuk Menurunkan Kadar Asam Urat Tinggi dalam Darah, Bagus untuk Lansia Atasi Nyeri Sendi

Mengonsumsi dua kaleng saja sudah memenuhi setengah jumlah maksimal asupan natrium yang hanya 1200 mg saja.

Demikianlah beberapa makanan Fastfood yang bikin ginjal rusak. Hal ini karena adanya kandunagn natrium pada makanan fastfood ini. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: