Ini Dia Ciri Orang Tua yang Toxic Menururt dr Aisah Dahlan, Simak Baik-baik! Jangan Sampai Melakukannya

Ini Dia Ciri Orang Tua yang Toxic Menururt dr Aisah Dahlan, Simak Baik-baik! Jangan Sampai Melakukannya

Ciri orang tua yang toxic menurut dr Aisah Dahlan.-Pecinta dr Aisah Dahlan/ yt-

6. Mempermalukan Anak

Perlakuan ini bisa berbentuk menghia, merendahkan, memukul, memaki, atau meneriaki anaknya di depan orang lain, membandingkan anak dengan teman-temannya, sehingga anak akan merasa sangat malu.

7. Merasa Tersaingi oleh Anak

Bukannya mendidik anak berharap bisa tumbuh lebih baik darinya, orang tua toxic justru menganggap anak saingannya. Alhasil anak sering ditekan dan terbatas ruang gerak untuk mengeksplor diri.

Itu tadi beberapa ciri orang tua toxic yang disebutkan dr Aisah Dahlan. Para orang tua hendaknya sering-sering melakukan introspeksi diri, agar segera memperbaiki jika di rasa ada pola pengasuhan yang kurang sehat.(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: