Anabul Paling Ngetop: Ini Dia 6 Jenis Kucing Peliharaan Terpopuler yang banyak Disukai CatLover Seluruh Dunia

Anabul Paling Ngetop: Ini Dia 6 Jenis Kucing Peliharaan Terpopuler yang banyak Disukai CatLover Seluruh Dunia

Jenis Kucing Peliharaan Terpopuler -Anna/Unsplash-

RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID – Jenis kucing peliharaan terpopuler yang bayak disukai ini tak hanya memiliki penampilan lucu dan menggemaskan, namun juga kepribadian yang unik. 

Selain anjing, kucing memang menjadi peliharaan yang banyak menjadi favorit orang-orang. 

Mulai dari Anggora dan Persia yang banyak disukai karena bulunya, Maine Coon karena penampilannya yang elegan, hingga Ragdoll yang imut. 

Bagi kamu para pecinta kucing yang ingin mulai memelihara kucing, kamu bisa melihat daftar kucing terpopuler berikut untuk menjadi referensi pilihan kamu! 

BACA JUGA: Bagaimana Cara Mendekatkan Kucing yang Baru Kenal? Ini Dia Rahasia Ampuh yang Wajib Kamu Coba!

BACA JUGA:Drama Kucing Ngambek Karena Ada Kucing Baru: Kenapa Hal Ini Terjadi dan Bagaimana Cara Mengatasinya?

Jenis Kucing Peliharaan Terpopuler di Dunia 

1. British Shorthair 

Kucing yang menjadi ras kucing tertua di Inggris ini dulu sebenarnya dimanfaatkan sebagai pemburu tikus. 

Namun seiring berjalannya zaman, British Shorthair banyak dipelihara karena penampilannya yang lucu. 

Kucing ini secara umum memiliki bulu pendek yang halus berwarna biru-abu, tubuhnya cenderung gempal dengan pipi berisi, berekor panjang, dan berkepala bulat. 

Meski harganya bisa selangit, tapi merawat British Shorthair ternyata tidak serumit memelihara kucing berbulu panjang. 

BACA JUGA: Jangan Panik! Ini Dia Tanda Kucing Cemburu dan Cara Mengatasinya, Hindari Anabul Stres Karena Kucing Baru!

BACA JUGA: Kenapa Kucing Suka Tidur di Tempat Sempit? Ini Dia Penjelasan Lengkap dari Pakar Kucing yang Perlu Kamu Tahu

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: