Ide Masakan Sehari-hari! Cobain Resep Bihun Kuah yang Ringan dan Segar Rasanya, Praktis Untuk Menu Buka Puasa

Ide Masakan Sehari-hari! Cobain Resep Bihun Kuah yang Ringan dan Segar Rasanya, Praktis Untuk Menu Buka Puasa

Ide Masakan Sehari-hari! Cobain Resep Bihun Kuah yang Ringan dan Segar Rasanya, Praktis Untuk Menu Buka Puasa-Youtube.com/Sharing Ide-

Ketika sedang mengikuti program diet, umumnya bihun dijadikan pengganti nasi karena mengandung karbohidrat. Bihun bisa dihidangkan dengan dua cara yakni digoreng atau direbus.

Indeks glikemik atau indikator seberapa cepat makanan berkarbohidrat mempengaruhi kenaikan gula darah dalam tubuh pada bihun bergantung pada cara memasaknya.

BACA JUGA:Nasihat Buya Syakur: Cara Cepat Punya Anak, Bagi Calon Ibu Lakukan Amalan ini Agar Segera Hamil dengan Selamat

BACA JUGA:2 Cara Pakai Masker Susu Dancow dan Air Mawar untuk Flek Hitam Membandel, Bikin Putih Glowing Bebas Kerutan

Bihun yang diolah dengan cara digoreng menggunakan minyak, tentu kalori dan indeks glikemiknya secara otomatis akan meningkat. Begitu pula sebaliknya, bihun yang direbus dan disajikan dalam bentuk makanan berkuah akan tetap memiliki indeks glikemik yang rendah, yang artinya lebih sehat untuk dikonsumsi.

Resep bihun kuah ini dapat menghasilkan 4  porsi dengan proses memasak sekitar 25 menit. Untuk cara membuatnya pun sangat sederhana. Lalu, bagaimana resep bihun kuah?

Ide Masakan Sehari-hari! Cobain Resep Bihun Kuah yang Ringan dan Segar Rasanya, Praktis Untuk Menu Buka Puasa

Dikutip dari laman endeus.tv, berikut resep bihun kuah yang ringan dan segar rasanya, praktis untuk menu buka puasa:

Bahan-bahan bihun kuah:

BACA JUGA:Kamu Cukup Mengamatinya, Begini 8 Cara Membaca Watak Seseorang dari Posisi Duduknya

BACA JUGA:Ramadan 2024: Bolehkah Ibu Hamil tidak Berpuasa Ramadan? Berikut Penjelasan Hukumnya dari Ustaz Adi Hidayat

2 sdm minyak goreng

1 sdm minyak wijen

5 siung bawang putih, memarkan

2 cm jahe, memarkan

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: https://endeus.tv/resep/bihun-kuah-yang-ringan-dan-segar-rasanya